Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arsenal Vs Chelsea: The Gunners Tertekan, Lampard Lihat 2 Kemungkinan

Kompas.com - 02/05/2023, 14:30 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Sumber Chelsea

Akan tetapi, di sisi lain, Lampard juga melihat Arsenal sebagai tim hebat yang bisa bangkit dalam tekanan.

Baca juga: Arsenal Vs Chelsea, Lampard Sebut The Gunners Masih di Jalur Juara

"Itu bisa jadi (waktu yang tepat untuk melawan Arsenal atau tidak), tergantung pada bagaimana Anda melihatnya," kata Lampard, dikutip dari laman resmi klub.

"Mereka masih dalam perburuan gelar juara Premier League, mereka adalah tim fantastis yang menjalani musim dengan hebat. Jika mereka sedikit terluka, maka itu bisa memberikan reaksi yang besar," ujar Lampard.

"Akan tetapi, sama halnya jika kami dapat mempersulit mereka, maka tentu saja itu akan terasa berbeda," tutur Lampard menjelaskan.

Lampard dan Chelsea juga berada dalam kondisi yang tidak baik menjelang pertandingan melawan Arsenal.

Baca juga: Prediksi Skor dan Susunan Pemain Arsenal Vs Chelsea

Mereka selalu menelan kekalahan dalam lima pertandingan terakhir di semua kompetisi.

Klub berjulukan The Blues itu terancam mengulangi rekor buruk yang pernah terukir pada 1993, ketika mereka mengalami enam kekalahan beruntun.

Lampard perlu mencari cara ampuh untuk memanfaatkan kondisi Arsenal dan mengakhiri rentetan hasil buruk tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com