Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Vs Brentford, 2 Syarat Kemenangan untuk Setan Merah

Kompas.com - 05/04/2023, 18:00 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber Man United

KOMPAS.com - Pelatih Manchester United, Erik ten Hag, secara tak langsung mengungkapkan dua syarat yang harus dipenuhi anak-anak asuhnya untuk bisa bangkit dan meraih kemenangan atas Brentford.

Man United dijadwalkan melawan Brentford pada laga tunda pekan ke-25 Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris, musim 2022-2023.

Laga tunda Man United vs Brentford akan berlangsung di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada Kamis (6/4/2023) dini hari WIB.

Sebelum melawan Brentford, Man United menelan rentetan hasil buruk di Liga Inggris.

Mereka gagal meraih kemenangan pada tiga laga beruntun kontra Liverpool, Southampton, dan Newcastle United.

Baca juga: Jadwal Inggris Tengah Pekan Ini: Laga Penebus Luka Chelsea Vs Liverpool, Man United Vs Brentford

Terbaru, Man United takluk 0-2 kala bertamu ke markas Newcastle United, Minggu (2/4/2023) malam WIB.

Setelah pertandingan, Erik ten Hag selaku pelatih menilai anak-anak asuhnya tampil di bawah standar sehingga pantas menelan kekalahan.

"Setiap pertandingan, Anda harus menyesuaikan standar dan pada hari Minggu (kontra Newcastle) kami berada di bawah standar," kata Ten Hag, dikutip dari laman resmi Man United.

"Kami dikalahkan dan itu pantas, karena kami tidak memainkan permainan terbaik kami," ujar Ten Hag.

Bagi Man United, kekalahan dari Newcastle merupakan kerugian besar. Mereka harus rela tergusur dari posisi tiga besar dan turun ke peringkat kelima klasemen Liga Inggris.

Baca juga: Klasemen Liga Inggris: Arsenal di Puncak, Liverpool-Chelsea di Luar 5 Besar

Namun, di balik itu, Erik ten Hag setidaknya menemukan pembelajaran untuk ia berikan kepada para pemain Man United.

Selain pembelajaran, Erik ten Hag secara tak langsung menyebutkan dua syarat yang harus dipenuhi oleh anak-anak asuhnya untuk bisa bangkit dan meraih kemenangan atas Brentford.

1. Mainkan Sepak Bola Terbaik

Menurut Erik ten Hag, para pemain harus memainkan sepak bola terbaik untuk bisa meraih kemenangan atas Brentford.

Jika tidak berada dalam performa terbaik, Man United dinilai akan kesulitan meladeni perlawanan Brentford yang menurut Erik ten Hag memiliki permainan terstruktur.

Baca juga: Prediksi Man United Vs Brentford, Susunan Pemain dan Skor Akhir

"Ketika Anda melawan Brentford, Anda harus memainkan sepak bola terbaik, karena itu (Brentford) adalah tim yang sangat bagus," ucap Ten Hag.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com