Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Piala Dunia 2026, Uniknya Stadion Azteca

Kompas.com - 18/06/2022, 22:25 WIB
Josephus Primus

Penulis

 

NEW YORK, KOMPAS.com - FIFA dalam informasi terkininya, Jumat (18/6/2022) sudah menetapkan dua stadion ikonik sebagai penyelenggara laga-laga Piala Dunia 2026.

Pada 2026, lompatan baru juga menjadi penanda FIFA untuk Piala Dunia.

Untuk kali pertama, sepanjang sejarah Piala Dunia, tiga negara berperan bersama sebagai tuan rumah.

Ketiganya adalah Meksiko, Amerika Serikat, dan Kanada.

Dalam pengumuman resminya, FIFA menyebut 16 kota penyelenggara pertandingan-pertandingan Piala Dunia 2026.

Meksiko mendapat jatah resmi tiga kota penyelenggara.

Ketiganya adalah Mexico City, Guadalajara, dan Monterrey.

Baca juga: Piala Dunia 2026, Stadion SoFi, Ada BTS dan Super Bowl

Lantas, Kanada memperoleh kesempatan menyediakan dua kota peyelenggara.

Keduanya adalah Vancouver dan Toronto.

AS mendapat jatah terbanyak kota penyelenggara.

"Ada 11 kota penyelenggara laga Piala Dunia 2026," kata pernyataan FIFA.

Striker timnas Meksiko Raul Jimenez (kiri) merayakan gol yang dicetaknya ke gawang El Salvador dalam laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Concacaf di Stadion Azteca, Kamis (31/3/2022) pagi WIB.AFP/ALFREDO ESTRELLA Striker timnas Meksiko Raul Jimenez (kiri) merayakan gol yang dicetaknya ke gawang El Salvador dalam laga pamungkas Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Concacaf di Stadion Azteca, Kamis (31/3/2022) pagi WIB.

Mexico City

Kapten timnas Perancis, Hugo Lloris, mengangkat trofi Piala Dunia seusai laga final Piala Dunia 2018, 15 Juli 2018. AFP/ODD ANDERSEN Kapten timnas Perancis, Hugo Lloris, mengangkat trofi Piala Dunia seusai laga final Piala Dunia 2018, 15 Juli 2018.

Total dari 16 kota penyelenggara, ada dua kota yang memiliki stadion ikonik.

Mexico City menempatkan Stadion Azteca, stadion kebanggaan.

Stadion ini sudah dua kali menjadi penyelenggara Piala Dunia.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com