Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengintip Fasilitas di Jakarta International Stadium yang Ramah Pengguna Kursi Roda

Kompas.com - 15/04/2022, 19:20 WIB
Ahmad Zilky,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jakarta International Stadium (JIS) saat ini tengah menjadi tempat perhelatan kompetisi International Youth Championship (IYC).

Adapun pergelaran International Youth Championship diselenggarakan mulai 12-19 April 2022.

Kompas.com turut menyaksikan pertandingan hari kedua yang mempertemukan Indonesia All Star U20 melawan Bali United U18.

Adapun Indonesia All Star U20 berhasil menjadi pemenang dengan skor 3-0 melalui kontribusi Alif Jaelani (11’), Ardi Ardiana (23’), dan M Taufany Muslihuddin (48’).

Terlepas dari hasil pertandingan, Kompas.com melakukan pengamatan fasilitas di Jakarta International Stadium.

Tribune media dan penonton

Tribune MediaAhmad Zilky/KOMPAS.com Tribune Media

Kompas.com duduk di tribune media yang mempunyai fasilitas tempat duduk berbeda dengan penonton.

Tempat duduk tribune media menggunakan lapisan sofa dan terasa nyaman ketika digunakan.

Sementara, kursi pentonton terbuat dari lapisan plastik yang nyaman ketika digunakan.

Tribune penonton di Stadion JISAhmad Zilky/KOMPAS.com Tribune penonton di Stadion JIS

Kondisi di tribune media masih belum 100 persen mumpuni. Sebab, masih ada beberapa bagian di tribune yang terdapat debu, suatu hal wajar karena Stadion Jakarta International Stadium ini masih baru merampungkan proses pembangunannya.

Baca juga: Hasil IYC 2021: Kalahkan Bali United, Indonesia All Star Berpotensi ke Final

Beralih ke pengalaman menonton pertandingan di tribune media, Kompas.com dapat menikmati pertandingan dengan jelas.

Hal tersebut karena tribune media berada tepat di sisi tengah lapangan Stadion Jakarta International Stadium.

Kamar Mandi

Kamar mandi di Stadion JISAhmad Zilky/KOMPAS.com Kamar mandi di Stadion JIS

Kamar mandi di Jakarta Internatinal Stadium memiliki kombinasi warna abu-abu dan hitam.

Kondisi restroom di Jakarta International Stadium terlihat bersih dan seluruh fasilitas juga tampak baru.

Baca juga: Real Madrid dan Barcelona Tunda Pertandingan di Stadion JIS

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com