Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Tersingkir, Paul Pogba Disebut Malas Bertahan dan Curang

Kompas.com - 16/03/2022, 11:43 WIB
Ahmad Zilky,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

 

KOMPAS.com – Mantan juara Piala Dunia bersama timnas Perancis, Marcel Desailly, mengatakan bahwa pemain Manchester United Paul Pogba pemalas.

Komentar Marcel Desailly muncul setelah Paul Pogba tidak masuk dalam starting line up pertandingan Man United vs Atletico Madrid pada babak 16 besar Liga Champions 2021-2022.

Adapun pertandingan Man United vs Atletico Madrid dalam jadwal Liga Champions diselenggarakan di Stadion Old Trafford pada Rabu (16/3/2022) dini hari WIB.

Baca juga: Kesal Man United Gugur di Liga Champions, Rangnick Salahkan Wasit

Manchester United gagal memetik kemenangan ketika bertanding melawan Atletico di hadapan publik mereka sendiri.

Man United kalah dari Atletico seusai Renan Lodi mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-41.

Keberhasilan tersebut membuat Atletico dipastikan menang agregat skor 2-1 dan menyingkirkan Man United dari perburuan gelar juara Liga Champions.

Baca juga: Man United Tersingkir, Sang Legenda Puji Kedisiplinan Pemain Atletico Madrid

Pada pertandingan tersebut, Paul Pogba tidak dijadikan starter oleh Ralf Rangnick. Dia dimasukkan pada menit ke-67.

Paul Pogba dimasukkan ke lapangan permainan oleh Ralf Rangnick untuk menggantikan peran Bruno Fernandes.

Tidak adanya Pogba dalam starting line up membuat Desailly melancarkan kritik kepada sang pemain.

Baca juga: Man United Vs Atletico: Ronaldo dkk Gugur di Liga Champions, Fans MU Lempari Simeone

Desailly mengatakan bahwa Paul Pogba merupakan pemain yang malas untuk membantu pertahanan dan sedikit curang.

“Dari segi kualitas, Anda tidak bisa membandingkan Pogba dengan Fred, (Scott) McTominay, dan (Nemanja) Matic,” tutur Desailly dikutip dari Goal International.

“Tetapi, dia pemalas, sesekali curang, dan tidak membantu pertahanan dari lini tengah,” lanjut dia.

Baca juga: Man United Vs Atletico, Ronaldo Cuma Jadi Figuran di Old Trafford

Padahal Desailly menuturkan bahwa Paul Pogba merupakan pemain yang fantastis andai bisa menampilkan permainan terbaik.

“Ketika dia bermain bagus, maka dia akan fantastis. Ketika dia tidak dalam performa yang baik, secara ofensif dia tidak melakukan level yang diharapkan, pada saat yang sama dia bakal bertingkah curang, dan tidak mau bertahan,” kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penjelasan Eng Hian Soal Cedera Apriyani di Uber Cup ,2024

Penjelasan Eng Hian Soal Cedera Apriyani di Uber Cup ,2024

Badminton
Irak Kehilangan 1 Pemain, Keuntungan bagi Timnas Indonesia

Irak Kehilangan 1 Pemain, Keuntungan bagi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Badminton
Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Liga Champions
Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com