Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketika Wasit Lisensi FIFA Pimpin Laga PON XX Papua 2021...

Kompas.com - 10/10/2021, 15:40 WIB
Suci Rahayu,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Lalu, ada pertandingan sepak bola babak penyisihan grup C antara Aceh dan Kaltim 4 Oktober lalu yang terindikasi pengaturan skor. Bahkan, isu pengaturan skor itu sempat menjadi pemberitaan nasional.

Baca juga: Ramai Isu Sepak Bola Gajah di Laga Aceh Vs Kaltim, Fakhri Husaini Angkat Bicara

Thoriq Alkatiri menanggapi hal itu dengan tenang. Baginya, kontroversi dalam pertandingan adalah hal yang lumrah. Namun, yang pasti semua pihak sudah berusaha sebaik mungkin untuk menjauhkan diri dari hal-hal kontroversial.

“Ya namanya suatu permainan pasti ada pro dan kontra. Mudah-mudahan di sepak bola tidak ada dan hal seperti itu dan dijauhkan,” ujar wasit yang mengantongi lisensi FIFA sejak 2014 ini.

Wasit berusia 31 tahun tersebut berharap semua diberikan kelancaran, baik itu cabor sepakbola maupun PON XX Papua secara keseluruhan.

Dengan demikian, dari PON XX Papua ini nantinya banyak bibit-bibit baru yang menyemarakkan sepak bola Indonesia.

“Semoga semua pemain yang tampil di PON kali ini suatu saat bisa mengisi dan menjadi pemain timnas karena di zaman Andik Vermansah dan banyak pemain itu kan berangkat dari PON," katanya.

Selain itu, dia juga berharap kehadirannya dan wasit-wasit berlisensi FIFA bisa ikut menginspirasi rekan-rekan seprofesinya yang lain untuk bersama-sama memberikan yang terbaik.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com