Kekalahan dari PSG membuat Man City kini tertahan di peringkat ketiga klasemen Grup A Liga Champions dengan raihan tiga angka.
Man City untuk sementara tertinggal satu poin dari PSG yang kini memimpin klasemen Grup A.
The Citizens, julukan Man City, wajib segera melupakan kekalahan dari PSG.
Sebab, akhir pekan nanti Man City sudah ditunggu oleh Liverpool.
Duel Liverpool vs Man City merupakan laga pekan ketujuh Liga Inggris yang akan dihelat di Stadion Anfield pada Minggu (3/10/2021) malam WIB.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.