Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Persiraja Vs PSS: Menangi Drama 5 Gol, Laskar Rencong Raih Tripoin Perdana

Kompas.com - 11/09/2021, 17:25 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Namun, kepercayaan diri PS Sleman dirusak oleh hadiah penalti yang diberikan wasit kepada Persiraja.

Pada menit ke-67, Persiraja mendapat hadiah penalti setelah pemain PS Sleman, Mario Maslac melakukan handball di kotak terlarang.

Paulo Henrique yang ditunjuk menjadi algojo penalti Persiraja tak menyia-nyiakan peluang.

Dia mengeksekusi penalti dengan tenang, menaklukkan Ega Risky, dan mengubah kedudukan menjadi 2-2.

Gol dari Henrique mampu membangkitkan motivasi Persiraja Banda Aceh.

Baca juga: Profil Irkham Mila, Bintang Muda PSS Sleman dari Kota Tegal

Pada menit ke-85, setelah mendapat beberapa peluang, Henrique sukses mencetak gol ketiga bagi Persiraja.

Persiraja pun kembali unggul dan mendapat momentum untuk memenangi pertandingan.

Di sisi lain, PS Sleman masih berupaya menyamakan kedudukan. Namun, mereka tak kunjung berhasil.

Skor 3-2 untuk keunggulan Persiraja Banda Aceh bertahan hingga laga usai.

Persiraja sukses mengamankan tiga poin perdana dalam pergalaran Liga 1 2021-2022.

PERSIRAJA vs PSS 3-2 (Leo Lelis 5', Paulo Henrique 68'-penalti, 85'; Irfan Bachdim 33', Irkham Mila 46')

Susunan pemain Persiraja vs PSS:

Persiraja: 31-Fahrurrazi (GK), 4-Lelis, 16-M Roby, 24-Zamzani, 77-Rizki, 8-Rifaldi, 14-Shori, 15-Subhan, 6-Vanja, 11-M Isa (25-Ramadhan 56'), 9-Henrique.

Cadangan: 33-Bayu (GK), 2-Divaio (GK), 78-Mukhlis, 29-Fasyimi, 12-Nadhiif, 10-Husnuzhon, 87-Supriyadi, 7-Rusmawan, 23-Rizal, 25-Ramadhan.

Pelatih: Hendri Susilo.

PS Sleman: 21-Ega (GK), 2-Evans, 8-Arthur (13-Samsul 54'), 5-Gufron, 3-Nirwanto, 27-Irkham (96-Angga 74'), 23-Kim, 51-Muslac, 11-Arsyad, 17-Bachdim (66-Solikin 74'), 41-Irfan.

Cadangan: 33-Miswar (GK), 66-Solikin, 7-Fitra, 4-Fandry, 13-Samsul, 77-Jepri, 19-Dendi, 96-Angga, 14-Chaniagio, 6-Wahyu.

Pelatih: Dejan Antonic.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com