Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Levante Vs Madrid, Drama 6 Gol dan 1 Kartu Merah Berakhir Imbang

Kompas.com - 23/08/2021, 05:04 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Pada menit ke-69, Real Madri nyaris menyamakan kedudukan andai Karim Benzema dan Vinicius Jr tidak melewatkan umpan silang Dani Carvajal.

Usaha Real Madrid untuk menyamakan kedudukan akhirnya berhasil pada menit ke-73.

Baca juga: Benzema Teken Kontrak Baru di Real Madrid, Kans Tembus Klub Elite bareng CR7

Gol penyeimbang Real Madrid berawal dari kecerdikan Casemiro mengirim umpan terobosan ke Vinicius Jr yang berdiri di tengah lapangan.

Vinicius Jr kemudian langsung melakukan akselerasi hingga kotak penalti Levante.

Meski terus dibuntuti oleh Jorge Miramon, Vinicius Jr tetap tenang dan berhasil mencetak gol lewat tembakan kaki kiri mendatar.

Tepat pada menit ke-79, Thibaut Courtois kembali harus memungut bola dari gawangnya untu ketiga kalinya.

Gol ketiga Levante berawal dari umpan tendangan bebas Enis Bardhi. Bola yang mengarah ke tiang jauh kemudian jatuh di depan mulut gawang Real Madrid setelah David Alaba kalah dalam duel udara.

Bola liar itu kemudian dimanfaatkan kapten Levante, Rober, untuk mencetak gol dengan tembakan kaki kiri.

Pada menit ke-82, Levante nyaris memperlebar keunggulan andai tendangan Alejandro Cantero tidak membentur tiang gawang.

Tepat pada menit ke-85, Vinicius Jr berhasil mencetak gol keduanya untuk membuat Real Madrid menyamakan kedudukan.

Baca juga: Perpanjang Kontrak di Real Madrid, Benzema Terus Berlomba Ukir Sejarah

Menerima umpan Karim Benzema, Vinicius Jr lolos dari jebakan offside dan langsung melakukan akselerasi ke mulut gawang.

Vinicius Jr kemudian langsung menghukum kelengahan pertahanan Levante dengan tembakan kaki kanan.

Pada menit ke-88, Levante harus bermain 10 orang setelah kiper Aitor diusir wasit.

Aitor harus meninggalkan lapangan setelah kedapatan menyentuh bola dengan tangan di luar kotak penalti ketika mencoba menghadang akselerasi Vinicius Jr.

Tidak ada gol tambahan tercipta. Skor 3-3 bertahan hingga akhir babak kedua.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com