Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Sepak Bola Putri Olimpiade Tokyo: Perunggu Jadi Milik Timnas Amerika Serikat

Kompas.com - 05/08/2021, 17:34 WIB
Farahdilla Puspa,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Menjelang babak pertama berakhir, tepatnya menit ke-45+1, Amerika Serikat kembali membobol gawang Australia melalui tendangan Carli Lloyd yang berhasil memanfaatkan umpan Lindsay Horan. 

Pada babak kedua, Amerika Serikat semakin memperlebar keunggulan menjadi 4-1 lewat gol Carli Lloyd.  Lewat serangan balik, Carli Lloyd yang berada di depan berhasil mendahului dua pemain Australia.

Saat tinggal berhadapan dengan Teagan Micah, Lloyd langsung menyarangkan bola melewati kaki sang kiper. 

Tertinggal tiga gol tak membuat Australia menyerah. Mereka tetap mencoba menyerang Amerika Serikat dan upaya itu berbuah hasil pada menit ke-54. Gol Caitlin Foord membuat Australia memperkecil jarak menjadi 2-4. 

Baca juga: Brasil Vs Spanyol, Misi Dani Alves Raih Gelar Ke-43 di Olimpiade Tokyo

Menjelang laga berakhir, Australia menumbuhkan harapan untuk menyamakan kedudukan. Mereka berhasil merusak gawang AS lewat Emily Gielnik pada injury time dan jarak skor menipis menjadi 3-4 . 

Meski demikian, Australia tak berhasil menambah gol lagi hingga bunyi panjang peluit tanda berakhirnya pertandingan terdengar. 

Susunan pemain

Australia (3-4-3): 18-Micah (GK); 14-Kennedy, 4-Polkinghorne (15-Gielnik 74'), 7-Catley; 16-Hayley Raso (19-Nevin 67'), 10-Van Egmond, 6-Logarzo (3-Cooney-Cross 67'), 13-Yallop (21-Brock 87'); 17-Kyah Simon (11-Mary Fowler 67'), 2-Samantha Kerr, 9-Caitlin Foord.

Pelatih: Tony Gustavsson

Amerika Serikat (4-1-2-3): 18-Franch (GK); 5-O'Hara, 4-Sauerbrunn, 12-Davidson, 2-Dunn; 8-Ertz; 3-Mewis (16-Lavelle 61'), 9-Horan; 11-Press (14-Sonnett 85'), 10-Lloyd (13-Morgan 81'), 15-Rapinoe (7-Tobin Heath 60').

Pelatih: Vlatko Andonovski.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com