Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sergio Ramos Sebut Lionel Messi Pemain Terbaik, Ingin Satu Tim di PSG

Kompas.com - 20/07/2021, 10:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber AS

KOMPAS.com - Pemain anyar Paris Saint-Germain, Sergio Ramos, mengakui Lionel Messi sebagai salah satu pemain terbaik di dunia dan ingin main bareng di PSG.

Sergio Ramos sudah menghabiskan banyak waktu untuk berhadapan dengan Lionel Messi.

Ramos sebagai seorang bek tangguh di kubu Real Madrid, sedangkan Messi yang begitu fenomenal membela Barcelona.

Pertandingan keduanya selalu tersaji dalam duel bertajuk El Clasico dengan panggung LaLiga yang mayoritas menjadi saksi.

Namun, kini kedua pemain itu dipastikan tak akan lagi bertemu di kompetisi domestik (Spanyol).

Sebab, Ramos telah hengkang dari Real Madrid dan bergabung dengan PSG pada musim panas ini.

Baca juga: Ditinggal Arthur 3 Bulan, Juventus Bidik Rekan Lionel Messi

Bek berkebangsaan Spanyol itu berpisah dengan Real Madrid setelah 16 tahun melegenda di Santiago Bernabeu.

Di sisi lain, kontrak Lionel Messi saat ini sudah habis bersama Barcelona dan tengah berstatus tanpa klub.

Namun, Barca dikabarkan tengah berupaya untuk memberikan kontrak baru kepada Messi dan prosesnya berjalan dengan baik.

Terlepas dari itu, tak bisa dipungkiri bahwa kondisi La Pulga yang tengah bebas transfer membuat rumor kepindahannya ke klub lain mencuat.

Salah satu rumor yang beredar adalah kepindahan Messi ke klub ibu kota Perancis, PSG.

Mengetahui hal ini, Ramos yang sekarang berada di kubu Les Parisens pun memberikan komentarnya.

Baca juga: Jadwal Uji Coba Pramusim Barcelona: Messi Kembali Saat Lawan Juventus?

Meski rivalitas mereka sempat panas, bek berusia 35 tahun itu sangat terbuka menerima Messi di PSG.

Sebab, Sergio Ramos merasa sangat senang apabila bisa bermain bersama pemain terbaik seperti La Pulga.

"Leo adalah salah satu pemain terbaik di dunia," kata Sergio Ramos dilansir AS, Senin (19/7/2021).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com