Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cabang Olahraga Baru di Olimpiade Tokyo 2020

Kompas.com - 14/07/2021, 07:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Sumber BBC Sport

KOMPAS.com - Olimpiade Tokyo 2020 tak lama lagi segera digelar. Pesta olahraga multicabang terbesar di dunia ini akan mulai dilaksanakan pada 23 Juli sampai 8 Agustus 2021 mendatang.

Olimpiade Musim Panas edisi ke-32 ini sebetulnya dihelat pada tahun 2020. Akan tetapi, event mengalami pergeseran akibat pandemi Covid-19.

Baca juga: Daftar 28 Atlet Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020, Bulu Tangkis Terbanyak

Meski dihelat pada tahun 2021, nama yang digunakan tetap Olimpiade Tokyo 2020.

Sebanyak 46 cabang olahraga hadir di Olimpiade Tokyo 2020, dan lima cabor baru akan dipertandingkan.

Cabang olahraga baru terpilih merupakan cabor-cabor yang ditujukan untuk menarik perhatian para pemuda dan mencerminkan tren urbanisasi olahraga.

Berikut lima cabang olahraga baru di Olimpiade Tokyo 2020.

1. Karate

Karateka putra Indonesia, Rifky Arrosyid bertarung melawan Karateka asal Brunei, Zainal Ak Muhd Abdul di kelas 60 kg di World Trade Center, Manila, Filipina, Minggu (8/12/2019). Rifky Arrosyid berhasil meraih medali perak.KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG Karateka putra Indonesia, Rifky Arrosyid bertarung melawan Karateka asal Brunei, Zainal Ak Muhd Abdul di kelas 60 kg di World Trade Center, Manila, Filipina, Minggu (8/12/2019). Rifky Arrosyid berhasil meraih medali perak.
Karate berasal dari Pulau Okinawa di Jepang. Ada dua disiplin karate yang dipertandingkan di Tokyo, yakni kata dan kumite.

Kata yang berarti bentuk atau model adalah disiplin tunggal, di mana para pesaing (karateka) dinilai berdasarkan serangkaian gerakan ofensif dan defensif yang telah disetujui sebelumnya.

Kumite adalah disiplin tempur dengan melihat karateka saling berhadapan dalam pertarungan tiga menit.

Baca juga: 1988, Kali Pertama Ada Satu Nama Peraih Juara Tunggal Putri Wimbledon dan Olimpiade

Ada tiga kelas berat dan mereka diberikan poin untuk teknik yang digunakan.

Akan ada 80 atlet yang bertanding dalam cabang karate di Tokyo 2020. Sebanyak 60 di kumite dan 20 di nomor kata.

Keduanya akan memiliki pembagian yang sama antara pria dan wanita yang bersaing.

2. Skateboard

Ilustrasi SkateboardKOMPAS.com/IRFAN MAULLANA Ilustrasi Skateboard
Ada dua disiplin ilmu skateboarding, street (jalanan) dan park (taman). Para atlet tampil secara individu dan diberi penilaian atas penampilan yang ditunjukkan.

Skateboard jalanan melihat atlet menghadapi rintangan termasuk rel, tangga, trotoar, bangku, hingga dinding.

Mereka akan menggunakan setiap bagian itu untuk menunjukkan keterampilan dan trik selama batas waktu yang ditentukan.

Baca juga: Hanya Williams Bersaudara Duetkan Gelar Juara Wimbledon dan Olimpiade

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com