Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Vs Persebaya - Gol Tercepat Lahir, Maung Bandung Unggul 3-0

Kompas.com - 11/04/2021, 19:18 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Laga Persib Bandung vs Persebaya Surabaya pada perempat final Piala Menpora 2021 tengah berlangsung.

Duel Persib vs Persebaya yang digelar di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada Minggu (11/4/2021) malam WIB itu, telah merampungkan babak pertama.

Hasilnya, Persib Bandung untuk sementara unggul 3-0 atas Persebaya Surabaya.

Ketiga gol untuk Persib Bandung dicetak oleh Ezra Walian (1'), Wander Luiz (6'), dan Nick Kuipers (37').

Baca juga: Piala Menpora 2021, Link Live Streaming Persib Vs Persebaya

Jalannya babak pertama Persib vs Persebaya

Persib Bandung tampil menekan sejak peluit kick-off dibunyikan. Bahkan, serangan pertama mereka mampu berbuah sepak pojok.

Sepak pojok pertama dari Persib Bandung kemudian menghasilkan gol pembuka bagi klub berjulukan Maung Bandung tersebut.

Dalam prosesnya, Ezra Walian menerima bola setelah sepak pojok rekannya gagal diantisipasi dengan sempurna oleh bek Persebaya.

Ezra Walian pun langsung melancarkan sepakan melengkung yang tak mampu dihalau kiper Persebaya, Satria Tama.

Persib pun unggul 1-0 ketika laga baru berjalan 39 detik. Gol Ezra Walian menjadi yang tercepat pada Piala Menpora 2021.

Baca juga: Perempat Final Piala Menpora, Febri Berharap Persib Pertahankan Tren Positif

Maung Bandung belum puas dengan keunggulan 1-0. Berselang lima menit kemudian, mereka mencetak gol kedua lewat kerjasama apik antara Frets Butuan dan Wander Luiz.

Wander Luiz menggetarkan gawang Persebaya setelah memanfaatkan asisst Fret Butuan yang bergerak di sisi kiri penyerangan Persib.

Setelah itu, Persebaya mulai melancarkan inisiatif serangan. Mereka mencoba untuk secepat mungkin memangkas ketinggalan gol dari Persib.

Namun, peluang yang dilahirkan para pemain Persebaya selalu bisa dihalau oleh barisan pertahan Persib.

Saat asyik menyerang, Persebaya justru kembali kebobolan pada menit ke-37.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Juventus Vs AC Milan, Tidak Ada Pemenang

Liga Italia
Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Hasil Lengkap Tim Indonesia di Piala Thomas & Uber 2024

Badminton
Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Hasil Man United Vs Burnley: Gol Penalti Buyarkan Kemenangan MU

Liga Inggris
Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Catat Rekor Apik di Stadion Abdullah bin Khalifa, Modal Indonesia Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com