Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 27/01/2021, 05:22 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Manchester City menang telak 5-0 atas West Bromwich Albion dalam laga pekan ke-20 Liga Inggris, Rabu (27/1/2021) dini hari WIB.

Bermain di The Hawthorns, Man City berpesta melalui gelontoran gol yang dicetak Ilkay Gundogan (6',30'), Joao Cancelo (20'), Riyad Mahrez (45+3'), Raheem Sterling (57').

Melawan West Brom, Man City tidak tampil dengan striker murni pada babak pertama.

Namun, tim asal pasukan Pep Guardiola begitu menggila dengan mencetak empat gol.

Baca juga: West Brom Vs Man City - Gundogan Menggila, The Citizens Cetak 4 Gol

Performa trengginas Sterling cs pun berhasil dipertahankan pada babak kedua sampai akhir laga.

Alhasil, The Citizens sukses meraih kemenangan dengan berpesta lima gol ke gawang West Brom.

Kemenangan ini membuat Man City menggusur Manchester United di puncak klasemen sementara Premier League 2020-2021 dengan torehan 41 poin.

Ini adalah kali pertama Man Cityu mengakhiri hari di puncak Premier League sejak Agustus 2019.

Sementara itu, WBA yang tampil melempem dan kalah masih tertahan di zona degradasi, tepat di peringkat ke-19.

Jalannya pertandingan

Laga dimulai dengan tempo cepat. Kedua tim langsung menampilkan permainan dan bergantian melancarkan serangan.

Peluang berbahaya lebih dulu dibuka Man City pada menit kedua. Phil Foden melakukan penetrasi dari sisi kiri dan sukses menendang bola ke arah gawang.

Sayang, sepakannya dapat disentuh tipis oleh tangan Johnstone sehingga bola berbelok ke tiang kanan gawang.

Peluang tersebut bak sinyal bahaya bagi Wes Brom. Pasalnya, tak lama kemudian The Citizens sukses membuka keunggulan yang dicetak Ilkay Gundogan pada menit ke-6.

Melalui umpan lambung akurat dari Joao Cancelo dari sayap kanan, Gundogan sukses menerima bola di luar kotak penalti dan melesatkan tendangan terukur yang membuat Johnstone tak berkutik. Man City unggul 1-0.

Gelandang Manchester City, Ilkay Guendogan, merayakan gol ke gawang West Brom pada lanjutan laga Liga Inggris, Rabu (27/1/2021) dini hari WIB.AFP/Nick Potts Gelandang Manchester City, Ilkay Guendogan, merayakan gol ke gawang West Brom pada lanjutan laga Liga Inggris, Rabu (27/1/2021) dini hari WIB.

Baca juga: Cerita Pep Guardiola soal Sergio Aguero yang Tersiksa Covid-19

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Persija Jadi Musafir di Bali, Thomas Doll Sebut Pemain Sangat Profesional

Liga Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Indonesia Vs Vietnam: Dukungan Shin Tae-yong untuk Justin Hubner

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com