Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Frank Lampard Dikabarkan Akan Dipecat Chelsea

Kompas.com - 25/01/2021, 17:44 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber Sky Sports

LONDON, KOMPAS.com - Chelsea dilaporkan akan segera memecat pelatih Frank Lampard, Senin (25/1/2021).

Kabar pemecatan Frank Lampard ini dilaporkan oleh pakar transfer sekaligus jurnalis asal Italia, Fabrizio Romano.

"Frank Lampard akan dipecat, seperti yang dilaporkan @Matt_Law_DT hari ini. Petinggi Chelsea geram dan kecewa selama berminggu-minggu," tulis Romano via Twitter-nya.

Baca juga: Werner Gagal Eksekusi Penalti, Lampard Patah Hati...

Kabar pemecatan Lampard juga diberitakan oleh SkySports

"Frank Lampard akan dipecat sebagai pelatih kepala Chelsea dengan mantan pelatih Borussia Dortmund dan PSG, Thomas Tuchel, akan menggantikannya, itu akan dikonfirmasi hari ini," demikian SkySports.

Laporan ini terbilang mengejutkan. Pasalnya, Lampard baru saja mengantar Chelsea meraih kemenangan atas Luton Town dengan skor 3-1 pada ajang Piala FA, Minggu (24/1/2021).

Baca juga: Chelsea Vs Luton, Kata Abraham Usai Cetak Hattrick dan Bawa The Blues Menang

Meski mengantar Chelsea melaju ke babak kelima Piala FA, musim ini performa klub berjulukan The Blues itu memang kurang bagus terlebih di pentas Liga Inggris.

Chelsea kini berada di urutan kesembilan tabel klasemen sementara Liga Inggris.

Pasukan besutan pelatih Lampard itu mengoleksi 29 poin dari 19 kali berlaga.

Sementara itu, di pentas Liga Champions, Chelsea berhasil melaju ke babak 16 besar dan akan menghadapi Atletico Madrid.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Saat Sikap Berkelas STY Disorot Usai Bawa Indonesia Singkirkan Korsel...

Timnas Indonesia
Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Preview Indonesia Vs Uzbekistan di Mata Pengamat Tanah Air

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Badminton
Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com