Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Link Live Streaming Man City Vs Leicester City, Kickoff 22.30 WIB

Kompas.com - 27/09/2020, 21:00 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber Whoscored

MANCHESTER, KOMPAS.com - Jadwal Liga Inggris malam ini menyajikan laga Manchester City vs Leicester City.

Man City vs Leicester City merupakan laga pekan ketiga Liga Inggris yang akan berlangsung di Stadion Etihad, Minggu (27/9/2020).

Link live streaming Man City vs Leicester City akan tersedia pada akhir artikel.

Man City dan Leicester City menyambut laga kali ini dengan modal yang berbeda.

Man City akan menjamu Leicester City dengan modal dua kemenangan beruntun yang didapat pada kedua Liga Inggris dan putaran ketiga Piala Liga Inggris.

Baca juga: 5 Fakta Menarik Laga Man City Vs Leicester, The Citizens Tangguh di Kandang

Di sisi lain, Leicester City dalam dua laga terakhir pada ajang yang sama meraih satu kemenangan dan sekali kalah.

Kekalahan Leicester City terjadi terjadi pada laga putaran ketiga Piala Liga Inggris melawan Arsenal.

Leicester City harus tersingkir setelah kalah 0-2 di kandang sendiri, Stadion King Power, Rabu (23/9/2020).

Soal kondisi skuad, Man City dan Leicester City sama-sama dalam keadaan pincang.

Namun, Man City jauh lebih parah daripada Leicester City.

Pelatih Man City, Pep Guardiola, dalam keterangan terakhir mengaku hanya memiliki 13 pemain senior yang siap dimainkan pada laga nanti.

Dikutip dari situs Whoscored, terdapat enam bintang Man City yang sudah dipastikan absen karena cedera.

Mereka adalah Joao Cancelo, Oleksandr Zinchenko, Ilkay Guendogan, Bernardo Silva, Gabriel Jesus, dan Sergio Aguero.

Baca juga: Man City Vs Leicester - Aguero dan Gabriel Jesus Cedera, Siapa Penggantinya?

Melihat kondisi skuadnya saat ini, Guardiola masih percaya diri bisa mengalahkan Leicester City karena memiliki banyak pemain muda.

"Gabriel Jesus baru saja menderita cedera otot dan mungkin akan absen satu bulan. Kami juga tidak bisa memainkan Sergio Aguero," kata Guardiola dikutip dari situs resmi klub.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com