Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bhayangkara Vs Persija, VIDEO Gol Debut Otavio Dutra Bersama Macan Kemayoran

Kompas.com - 14/03/2020, 20:12 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Bek baru Persija Jakarta, Otavio Dutra, mengawali karier di ibu kota dengan luar biasa. Bek naturalisasi ini mencatatkan gol pertama Persija Jakarta pada laga kontra Bhayangkara FC, Sabtu (14/3/2020).

Otavio Dutra turun berbalut seragam Persija Jakarta pada ajang Shopee Liga 1 2020.

Ini adalah pertama kalinya bek berusia 36 tahun itu merumput bersama Macan Kemayoran setelah datang pada awal musim.

Otavio Dutra mengalami cedera hamstring saat Persija Jakarta menghadapi Persebaya Surabaya di final Piala Gubernur Jatim 2020.

Baca juga: Hasil Babak I Bhayangkara FC Vs Persija, The Guardian Unggul 1-0

Cedera itu membuatnya absen pada laga perdana Persija di Shopee Liga 1 2020, yakni kala pasukan Sergio Farias menang 3-2 kontra Borneo.

Namun, jeda pertandingan setelah laga kontra Persebaya Surabaya ditunda akibat kekhawatiran virus corona membuat Otavio Dutra fit untuk laga melawan Bhayangkara FC ini.

Sang bek menggantikan posisi Maman Abdurahman di posisi tengah pertahanan Persija Jakarta.

Otavio Dutra mencetak gol cantik ke gawang Bhayangkara FC, tim yang ia bela pada 2016-2017.

Ia tengah mendukung serangan tim dan berhasil menemukan ruang di kotak penalti The Guardians.

Bek kiri Persija, Rezaldi Hehanusa, melihat rekan setimnya itu dalam posisi tak terjaga lalu melepas umpan silang nan akurat dari sisi kiri.

Dutra pun menyambut umpan silang Rezaldi dengan sontekan maut yang membuat kiper Awan Setho tak berdaya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com