Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Man United Vs Newcastle, Comeback Sempurna The Red Devils

Kompas.com - 27/12/2019, 02:29 WIB
Faishal Raihan,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Manchester United menang 4-1 atas Newcastle United pada laga Boxing Day Liga Inggris 2019-2020.

Laga Man United vs Newcastle itu dihelat di Stadion Old Trafford, Kamis (16/12/2019) atau Jumat dini hari WIB.

Pada laga Man United vs Newcastle, tuan rumah tertinggal terlebih dahulu pada menit ke-17.

Namun, Man United membalasnya dengan empat gol yang masing-masing dicetak oleh Anthony Martial (24', 51'), Mason Greenwood (36'), dan Marcus Rashford (41').

Dengan kemenangan ini, Man United berada di peringkat ketujuh klasemen Liga Inggris dengan 28 poin dari 19 laga.

Sementara itu, Newcastle saat ini duduk di peringkat ke-10 dengan 24 poin.

Baca juga: Chelsea Vs Southampton, The Blues Tumbang Lagi di Stamford Bridge

Jalannya pertandingan Man United vs Newcastle

Manchester United yang berstatus sebagai tuan rumah pada laga ini bermain agresif sejak awal babak pertama.

Hingga menit ke-15, penguasaan bola mutlak menjadi milik tuan rumah.

Man United memiliki 76 persen ball possession, sementara Newcastle hanya 24 persen.

Namun, Man United tidak mampu melepaskan tembakan mengarah ke gawang satu pun.

Newcastle, yang bermain di bawah tekanan justru berhasil unggul terlebih dahulu pada manit ke-17.

Umpan tarik Joelinton dituntaskan dengan sepakan Matty Longstaff yang mampu menaklukkan David De Gea.

Baca juga: Hasil Liga Inggris, Carlo Ancelotti Langsung Bawa Everton Menang

Skor menjadi 1-0 untuk keunggulan Newcastle.

Pada menit ke-24, Anthony Martial berhasil membawa Man United menyamakan kedudukan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Syarat Nobar Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan Diperbolehkan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Piala Asia U23 2024: STY Tak Terbebani Olimpiade, Mau Cetak Sejarah

Timnas Indonesia
Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com