Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Di Mata Ibrahimovic, Mourinho Masih yang Spesial, kalau Guardiola...

Kompas.com - 20/10/2019, 20:00 WIB
Alsadad Rudi,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber GOAL

KOMPAS.com - Pesepak bola gaek asal Swedia, Zlatan Ibrahimovic, menyampaikan pandangannya mengenai dua pelatih kawakan yang pernah melatihnya, Josep Guardiola dan Jose Mourinho.

Ibra pernah bekerja sama dengan Mou semasa bermain di Inter Milan selama periode 2006 sampai 2009.

Keduanya turut berperan mempersembahkan gelar juara Liga Italia. 

Kerja sama antara Ibra dan Mou berlanjut di Manchester United pada 2016-2017.

Keduanya mempersembahkan trofi juara Liga Europa dan juara Piala Liga untuk tim Setan Merah.

Ibra memuji Mou yang dinilainya punya peran besar dalam kariernya.

"Dia memiliki dampak yang luar biasa pada karier saya," kata Ibra yang kini bermain di LA Galaxy itu kepada Gazzetta dello Sport.

Mou sudah tidak melatih hampir setahun terahir.

Baca juga: Candaan Ancelotti yang Ingin Rekrut Zlatan Ibrahimovic

Ia dipecat Man United pada Desember 2018 dan posisinya digantikan Ole Gunnar Solskjaer.

"Dia masih 'The Special One', seorang pemenang. Saya harap dia akan segera kembali ke bangku cadangan (melatih) dan saya yakin dia akan segera meraih kemenangan," lanjut Ibra.

Selain dengan Mourrinho, Ibra juga pernah dilatih Guardiola saat di Barcelona pada periode 2009-2011.

Berbeda dengan Mou, Ibra tidak merasakan masa-masa yang indah bersama Pep, sapaan Guardiola.

Ia jarang dimainkan dan masuk skuad utama Barcelona.

Menurut Ibra, Pep kerap menghindar setiap bertemu langsung dengannya.

"Saya tidak pernah melakukan konfrontasi langsung karena dia," kata Ibrahimovic tentang Guardiola, yang kini melatih Manchester City.

Baca juga: Alasan Ibrahimovic Kerap Terlihat Kesal Saat Bela AC Milan

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com