Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Julius Josel, Penerus Eksistensi Pesepak Bola Papua di Persib

Kompas.com - 09/10/2019, 20:00 WIB
Kontributor Bola, Septian Nugraha,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com  - Memasuki putaran kedua Liga 1 2019, Persib Bandung melakukan perombakan pada komposisi pemain U-23 dalam skuatnya.

Klub berjulukan Maung Bandung, melepas empat nama; Muhammad Wildan Ramdhani, Muchlis Hadi, Puja Abdillah, dan Agung Mulyadi ke Blitar Bandung United dengan status pinjaman.

Sebagai gantinya, Persib mempromosikan tiga pemain dari tim U-20. 

Mereka adalah Ilham Qolba, Mario Jardel, dan Julius Josel. Bagi Qolba dan Jardel, ini bukan kali pertama mereka promosi ke tim senior.

Baca juga: Jose Mourinho Mulai Incar Kursi Pelatih Tottenham Hotspur

Pada musim 2018, Qolba dan Jardel sempat memperkuat Persib senior pada ajang Piala Indonesia.

Tidak hanya masuk skuat, keduanya juga diberi kesempatan bermain oleh Mario Carlos Gomez, pelatih Persib saat itu, dalam laga babak 128 besar melawan PSKC Kota Cimahi.  

Sementara bagi Josel, ini menjadi kesempatan pertamanya unjuk gigi bersama tim senior Persib.

Josel tidak menyangka bisa mendapatkan kontrak bersama tim senior Persib. Sebab, awalnya dia dipanggil hanya untuk ikut latihan.

Akan tetapi, dalam beberapa sesi latihan, Josel bisa menunjukkan performa yang cukup baik.

Karena itu, tim pelatih Persib pun memutuskan turut mempromosikannya ke tim senior.

“Puji Tuhan sebuah kebanggaan bagi saya sendiri dan juga sebuah motivasi bagi saya anak muda, karena tidak semua anak muda bisa masuk ke tim Persib,” kata Josel.

"Ini sebuah kebanggaan yang tidak boleh saya sia-siakan. Saya harus buktikan kepada orang-orang yang sudah percaya kepada saya, bahwa saya di sini benar-benar terpilih karena kemampuan saya,” sambung dia.

Sebagai pesepak bola muda, Josel punya bakat yang cukup mumpuni.

Biasa beroperasi di lini depan, dia memiliki kecepatan dan ketajaman untuk mencetak gol.

Berbagai prestasi pun banyak dia torehkan di kompetisi lintas usia. Paling prestisius tentunya gelar juara di Liga 1 U-19.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

3 Hal yang Harus Dibenahi Indonesia Jelang Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Piala Asia U23 2024: Sananta Kartu AS, Kecepatan Jadi Modal Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Menang, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Hasil West Ham Vs Liverpool 2-2, The Reds Gagal Menang

Liga Inggris
Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Tahu Kekuatan Indonesia, Uzbekistan Bersiap

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Jonatan Berjaya, Indonesia Bekuk Inggris

Badminton
Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Piala Asia U23: Uzbekistan Kuat, Indonesia Punya Pengalaman dari Ferarri-Hokky

Timnas Indonesia
Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Arteta Dapat Saran dari Wenger untuk Bawa Arsenal Juara Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2024: Marquez Terdepan, Disusul Bezzecchi-Martin

Motogp
Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Hasil Piala Thomas 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia Unggul 2-0 Atas Inggris

Badminton
Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Prediksi Bung Ahay: Peluang Indonesia ke Final Terbuka, Waspada Gaya Eropa

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Semifinal Piala Asia U23, Jangan Remehkan Lagi Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Hasil Thomas Cup 2024, Anthony Sinisuka Ginting Menang

Badminton
Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Fakta Menarik Uzbekistan, Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Pesan dan Harapan untuk Ernando Ari Jelang Laga Melawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com