Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara UMJ Mempertahankan Gelar Juara Liga Mahasiswa

Kompas.com - 05/09/2019, 16:31 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) punya cara mempertahankan gelar juara Liga Mahasiswa Football National untuk musim ini.

Keterangan tertulis resmi yang diterima Kompas.com, pekan ini, menunjukkan, Liga Mahasiswa tersebut dibuka kembali mulai Rabu (4/9/2019) sampai dengan Jumat (13/9/2019).

Putaran pada Season 7 ini berlangsung di lapangan sepak bola UMJ di kawasan Cirendeu, Ciputat, Tangerang Selatan.

"Kami tuan rumah untuk putaran Season 7," kata Manajer UMJ Dewi Anggraini di sela-sela pertemuan para manajer tim di Gedung Business Center, UMJ Selasa (3/9/2019).

“Sebagai tuan rumah, kami tentu harus siap dengan para pesaing yang berambisi merebut mahkota juara," imbuhnya.

Menurut Dewi, persaingan tersebut tidak menjadi masalah bagi pihaknya.

"Kami bermain di stadion sendiri dan ini adalah keuntungan yang tentu tak dimiliki tim lain," kata Dewi menegaskan.

Baca juga: Masuk Tahun ke Tujuh, Liga Mahasiswa Tambah Cabor

Tujuh

Para manajer tim Liga Mahasiswa Seasons 7 2019. Pada putaran ini, Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menjadi tuan rumah.
Liga Mahasiswa Para manajer tim Liga Mahasiswa Seasons 7 2019. Pada putaran ini, Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ) menjadi tuan rumah.

Sementara itu, pada putaran kali ini, terdapat 7 universitas yang menjadi pesaing UMJ.

Ketujuh universitas itu adalah kesebelasan-kesebelasan yang secara tradisi sudah mencatat prestasi di sejumlah kejuaraan antar mahasiswa.

Tim tersebut adalah UNJ (Universitas Negeri Jakarta), UBL (Universitas Budi Luhur), serta UKI (Universitas Kristen Indoneia) sebagai juara Zona Great Jakarta Conference (GJC).

Dari Zona West Java Conference (WJC), dua tim yang turut serta adalah Universitas Padjadjaran (Unpad) Bandung dan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Pasundan (STKIP Pasundan) Cimahi.

Sedangkan, Zona East Java Conference (EJC) menghadirkan dua peserta yakni Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) dan Universitas Brawijaya (UB) Malang.

"Meski di zona GJC kami hanya menjadi runner up , tapi hasil dari babak tersebut menjadi modal untuk pelatih dan seluruh pemain guna memperbaiki penampilan agar bisa lebih baik di final ini,” kata Dewi.

 Tim bulutangkis putri STKIP Pasundan berhak tampil di laga puncak Liga Mahasiswa (LIMA) Badminton National Season 7 melawan  Universitas Trisakti Jakarta usai menundukkan UINSA Surabaya dengan skor 2-0 pada babak semifinal yang berlangsung di Grha Intpers Yogjakarta, Senin (8/4/2019). 
Tim bulutangkis putri STKIP Pasundan berhak tampil di laga puncak Liga Mahasiswa (LIMA) Badminton National Season 7 melawan Universitas Trisakti Jakarta usai menundukkan UINSA Surabaya dengan skor 2-0 pada babak semifinal yang berlangsung di Grha Intpers Yogjakarta, Senin (8/4/2019).

Baca juga: Giliran Liga Mahasiswa Voli Indoor Digelar

Muka baru

Ryan Gozali. CEO Liga MahasiswaTjahjo Sasongko/Kompas.com Ryan Gozali. CEO Liga Mahasiswa

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com