Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Madura United Vs PSS Sleman, Laskar Sape Kerrab Takluk di Kandang

Kompas.com - 31/07/2019, 20:39 WIB
Faishal Raihan,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sementara itu, Madura United hanya menghasilkan total 4 tembakan dan dua di antaranya tepat sasaran.

Pada babak kedua, Madura United masih memegang kendali permainan.

Slamet Nurcahyo nyaris membuka keunggulan Madura United pada menit ke-52.

Namun, sepakan kerasnya dari luar kotak penalti masih bisa diamankan kiper PSS, Ega Rizky.

Dua menit berselang, tembakan Andik Vermansah masih melambung di atas mistar gawang PSS.

Alih-alih mencetak gol, Madura United justru kebobolan pada menit ke-63.

Umpan terobosan Yevhen Bokhashvili diterima oleh Irkham Zahrul Mila.

Irkham masuk ke kotak penalti dan mengecoh Muhammad Ridho sebelum melesakkan bola ke gawang Madura United dengan kaki kirinya.

Baca juga: Pelatih PSS Sebut Madura United Calon Kuat Juara Liga 1 2019

Skor sementara berubah menjadi 1-0 untuk keunggulan PSS.

Setelah kebobolan satu gol, Madura United semakin rajin menyambangi kotak penalti PSS.

Namun, usaha yang dilakukan oleh Andik Vermansah, David Laly, dan Aleksandar Rakic masih membentur tembok kokoh yang dibangun PSS.

Pada menit ke-78, Madura United mendapat tendangan bebas di depan kotak penalti PSS.

Namun, eksekusi yang dilakukan Aleksandar Rakic masih membentur pagar hidup PSS.

Laga memasuki menit ke-85, Madura United semakin gencar menggempur pertahanan PSS.

Alberto Goncalves hampir saja membobol gawang PSS pada menit ke-89.

Baca juga: BOPI Akan Panggil PT LIB Guna Evaluasi Pelaksanaan Liga 1

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Timnas Indonesia
Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com