Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

International Cat Day, Ini 5 Kucing Paling Terkenal di Sepak Bola

Kompas.com - 09/08/2018, 14:12 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Dunia internasional kemarin memperingati Hari Kucing Sedunia atau International Cat Day, Rabu (9/8/2018).

Terdapat beberapa kejadian di sepak bola yang melibatkan hewan lucu berkaki empat tersebut. Bahkan, kucing ini menjadi sorotan dan terkenal saat mereka tersorot kamera.

Untuk memperingati International Cat Day, berikut adalah lima kucing yang terkenal di dunia sepak bola:

Baca juga: Hasil Liga Champions - Tiga Tim Unggulan Kompak Gagal Menang

1. Kucing spesialis tendangan bebas:

Pada 2016, jagat dunia maya digemparkan dengan kucing bernama Catinho.

Nama tersebut merupakan gabungan dari kata Cat dan Philippe Coutinho.

Catinho terkenal karena tertangkap kamera sedang berpose seperti pemain yang sedang melakukan tendangan bebas.

Tangan-tangan kreatif netizen lantas menyulap foto Catinho menjadi seolah tengah mengeksekusi bola dalam beberapa partai terkenal.

2. Kucing peramal

Piala Dunia 2018 dimeriahkan dengan kehadiran Achilles si peramal.

Kucing berbulu putih itu tinggal di Museum Hermitage, Saint Petersburg, Rusia.

Cara meramal Achilles adalah dengan memilih salah satu dari dua makanan dalam mangkok yang dihiasi bendera dari negara peserta.

Ia akan lebih dulu melihat jadwal pertandingan sebelum memilih makanan yang disediakan.

"Ketika kali pertama datang kepada kami, dia sudah menunjukkan rasa tertarik terhadap sepak bola," ujar Anna Kondratieva, dokter hewan yang merawat Achilles.

3. Kucing penyusup 1

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com