Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 21/06/2018, 01:50 WIB

KAZAN, KOMPAS.com - Hasil babak pertama babak penyisihan Grup B Piala Dunia 2018 antara timnas Iran melawan timnas Spanyol di Kazan Arena untuk sementara imbang 0-0, 20 Juni 2018.

Pada awal babak pertama, Spanyol sempat mengancam melalui umpan silang David Silva namun berhasil dihentikan oleh pemain bertahan Iran.

Berkali-kali Spanyol mengirimkan umpan silang namun selalu berhasil dihadang oleh pemain Iran.

Menit ke-28, Andres Iniesta yang mendapatkan umpan dari bola liar hasil umpan silang Daniel Carvajal gagal dimanfaatkan dengan baik. Tendangan Iniesta masih melebar di atas gawang.

Iran pun sempat memberikan serangan yang cukup berarti, namun umpan silang Ramin Rezaeian pada menit ke-36 berhasil dihadang oleh Sergio Ramos.

David Silva ikut andil dalam menyumbangkan peluang melalui tendangannya yang memanfaatkan umpan silang dari Isco (42'). Namun, tendangan Silva berhasil diblok oleh pemain bertahan Iran.

Hingga babak pertama berakhir, skor masih bertahan imbang 0-0.

Baca Juga: Dari Maradona hingga Anelka, 5 Pemain yang Harus Dipulangkan dari Ajang Piala Dunia

Susunan pemain Iran melawna Spanyol:

Iran: 1-Alineza Beiranvand, 3-Haji Safi, 8-Morteza Pouraliganji, 19-Majid Hosseini, 23-Ramin Rezaeian, 9- Omid Ebrahimi, 10-Karim Ansarifard, 11-Vahud Amiri, 6-Saeid Ezatolahi, 17-Mehdi Taremi, 20-Sardar Azmoun

Pelatih: Carlos Queiroz

Spanyol: 1-David De Gea, 2-Daniel Carvajal, 3-Gerard Pique, 15-Sergio Ramos, 18-Jordi Alba, 5-Sergio Busquets, 6-Andres Iniesta, 11-Lucas Vazquez, 22-Isco, 21-David Silva, 19-Diego Costa

Pelatih: Fernando Hierro

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Grup B Piala Dunia 2018 Rusia

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Hasil Lengkap Thailand Open 2023, 3 Ganda Putra Indonesia ke Perempat Final

Hasil Lengkap Thailand Open 2023, 3 Ganda Putra Indonesia ke Perempat Final

Badminton
Hasil Thailand Open 2023: Kalah dari Wakil Tuan Rumah, Chico Banting Raket

Hasil Thailand Open 2023: Kalah dari Wakil Tuan Rumah, Chico Banting Raket

Badminton
Kerja Sama dengan Concave, Jesse Lingard Akan Datang ke Indonesia

Kerja Sama dengan Concave, Jesse Lingard Akan Datang ke Indonesia

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2023: Kena Tikung di Gim 3, Pramudya/Yeremia Tersingkir

Hasil Thailand Open 2023: Kena Tikung di Gim 3, Pramudya/Yeremia Tersingkir

Badminton
Pro Kontra Perubahan Format Liga 1 2023-2024

Pro Kontra Perubahan Format Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2023: Lewati Hadangan China, Marcus/Kevin Tembus Perempat Final

Hasil Thailand Open 2023: Lewati Hadangan China, Marcus/Kevin Tembus Perempat Final

Badminton
Thailand Open 2023, Strategi Fikri/Bagas Putus Rekor Kekalahan dari Wakil India

Thailand Open 2023, Strategi Fikri/Bagas Putus Rekor Kekalahan dari Wakil India

Badminton
Hasil Thailand Open 2023: Sabar/Reza Lolos Perempat Final Susul Fikri/Bagas

Hasil Thailand Open 2023: Sabar/Reza Lolos Perempat Final Susul Fikri/Bagas

Sports
Jadwal Pekan Pertama Liga 1 2023-2024: Dimulai Juli, Dibuka Persija Vs PSM Makassar di GBK

Jadwal Pekan Pertama Liga 1 2023-2024: Dimulai Juli, Dibuka Persija Vs PSM Makassar di GBK

Sports
Tim Tenis Meja Putri U9 Indonesia Raih Perunggu di Singapura

Tim Tenis Meja Putri U9 Indonesia Raih Perunggu di Singapura

Sports
Arema FC Menanti Kedatangan Pemain Timnas Kamerun

Arema FC Menanti Kedatangan Pemain Timnas Kamerun

Liga Indonesia
Cerita Malaysia Tolak Undangan Argentina, Merasa Belum Saatnya

Cerita Malaysia Tolak Undangan Argentina, Merasa Belum Saatnya

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2023: Lanny/Ribka Tumbang, Ganda Putri Indonesia Tak Tersisa

Hasil Thailand Open 2023: Lanny/Ribka Tumbang, Ganda Putri Indonesia Tak Tersisa

Badminton
Persib U17 Berlatih di Qatar, Rasakan Fasilitas Kelas Dunia Aspire Academy

Persib U17 Berlatih di Qatar, Rasakan Fasilitas Kelas Dunia Aspire Academy

Sports
Roma Gagal Main di Liga Champions, Kabar Bagus bagi Mourinho

Roma Gagal Main di Liga Champions, Kabar Bagus bagi Mourinho

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+