Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Home United Vs Persija, Simic Utamakan Kemenangan Macan Kemayoran

Kompas.com - 08/05/2018, 14:08 WIB
Ferril Dennys,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi


Laporan langsung wartawan BolaSport, Ferril Dennys Sitorus, dari Singapura

KOMPAS.com — Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic, tidak terlalu berambisi untuk mencetak gol dalam pertandingan semifinal Zona ASEAN Piala AFC 2018 kontra Home United di Stadion Jalan Besar, Kallang, Singapura, Selasa (8/5/2018) pukul 18.30 WIB.

Yang terpenting, bagi Simic, adalah membantu Persija meraih kemenangan pada laga nanti. 

Hal tersebut disampaikan Simic saat ditemui BolaSport.com di Copthorne King's Hotel, Singapura, Selasa siang. 

"Saya berharap begitu (meraih kemenangan), hanya meraih kemenangan," kata Simic dengan singkat. 

Baca juga: Home United Vs Persija, Ketua The Jakmania Prediksi Simic dkk Menang

Simic tidak bisa berbicara panjang lebar karena penyerang asal Krosia tersebut bergegas ke kamar untuk istirahat. 

"Saya tidur dulu yah," ujar Simic. 

Simic untuk sementara menjadi pemain tersubur di Piala AFC 2018 dengan catatan 8 gol. Dia kemungkinan akan menjadi tumpuan pada laga nanti. 

Sebagai ujung tombak, Simic bakal disuplai bola oleh pemain sayap seperti Riko Simanjuntak, Novri Setiawan, serta Rohit Chand. 

Namun, Macan Kemayoran, julukan Persija, tidak bisa turun dengan kekuatan penuh. Andritany Ardhiyasa dan Rezaldi Hehanusa absen karena mengalami cedera saat memperkuat timnas di PSSI Anniversary Cup 2018 beberapa waktu lalu. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com