Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Draxler Belum Tutup Pintu untuk Juventus

Kompas.com - 23/08/2015, 22:52 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

SCHALKE, KOMPAS.com - Pemain bintang milik Schalke 04, Julian Draxler, memberikan pernyataan yang mengindikasikan bahwa dirinya belum menutup peluang untuk hengkang dari Veltins Arena ke Juventus Stadium.

Pada bursa transfer musim panas 2015, Draxler kerap menjadi perbincangan terkait rumor kepindahannya ke Juventus. Bahkan, Si Nyonya Besar sempat melayangkan tawaran untuk Draxler, meskipun akhirnya ditolak oleh Schalke.

Draxler mengakui dirinya bukanlah pembuat putusan perihal transfer. Namun, di sisi lain, dia mengatakan bisa saja pindah selama bursa transfer belum ditutup. 

"Masa depanku tidak ditentukan oleh saya sendiri. Jadi, sebaiknya Anda bertanya kepada pihak klub. Aku hanya bisa katakan bahwa aku adalah pemain Schalke dan aku senang akan hal itu," ujar Draxler, seperti dikutip dari Football Italia, Minggu (23/8/2015).

"Situasi bisa saja berubah hingga akhir bulan. Akan tetapi, aku ulangi, sekarang aku fokus untuk melakukan yang terbaik untuk Schalke," lanjut pemain 21 tahun tersebut.

Draxler sudah memperkuat Schalke sejak masih berada di tim junior. Ia menembus tim utama Schalke pada Januari 2011. Menurut catatan Transfermarkt, hingga saat ini Draxler telah tampil sebanyak 169 pertandingan dengan mencetak 30 gol dan 29 assist dari seluruh kompetisi.

Sebenarnya saat ini Juventus tidak hanya dikaitkan dengan Draxler, tetapi juga dihubungkan dengan gelandang Chelsea asal Kolombia, Juan Cuadrado. Kabar Cuadrado ke Turin semakin menguat setelah dirinya tidak masuk dalam skuad Chelsea pada laga Premier League melawan West Bromwich Albion, Minggu (23/8/2015).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com