Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Peiter Huistra Ditunjuk sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Kompas.com - 07/05/2015, 17:10 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

Sumber PSSI
JAKARTA, KOMPAS.com — PSSI menunjuk Pieter Huistra sebagai pelatih tim nasional Indonesia. Keputusan tersebut diambil seusai rapat Komite Eksekutif PSSI pada Sabtu (2/5/2015).

"Penunjukan Pieter saat rapat Exco beberapa hari lalu. Semua telah setuju dan Pieter siap mengemban tugas ini. Ia akan menjadi pelatih interim terlebih dahulu dan akan dievaluasi pada dua laga awal timnas saat melawan Taiwan dan Irak," kata Acting Sekjen PSSI, Azwan Karim.

"Mengapa PSSI memutuskan interim? Karena situasi sepak bola nasional saat ini memang belum memungkinkan untuk menunjuk pelatih tetap. Banyak pelatih yang mulanya ingin menukangi timnas Indonesia jadi ragu usai melihat situasi yang dialami PSSI saat ini," jelas Azwan.

Huistra merupakan sosok asal Belanda yang memiliki pengalaman melatih dua klub Belanda, yakni FC Groningen (2010-2012) dan De Graafschap (2012-2013). Sebelum mendapat jabatan ini, Huistra merupakan Direktur Teknik timnas Indonesia.

"Saya ingin menunjukkan kepada seluruh warga Indonesia bahwa sepak bola itu bisa membanggakan. Bersama pemain, kami akan berusaha mewujudkan itu. Saya akan menjalani debut tak mudah melawan Taiwan dan Irak. Indonesia berada di grup yang sulit. Taiwan sedang menanjak performanya, sementara Irak adalah salah satu tim favorit di grup ini," ujar Huistra.

Huistra menggantikan tempat Benny Dollo yang sebelumnya merupakan pelatih sementara timnas Indonesia. Huistra akan memulai petualangan sebagai pelatih timnas Indonesia pada laga kontra Taiwan, 11 Juni mendatang, untuk ajang Pra-Piala Dunia 2018.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com