Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSG "Diprogram" Juarai Liga Champions

Kompas.com - 13/03/2015, 09:02 WIB
Ary Wibowo

Penulis

Sumber Goal
PARIS, KOMPAS.com - Presiden UEFA, Michel Platini, menilai Paris Saint-Germain (PSG) memuji keberhasilan Paris Saint-Germain (PSG) menyingkirkan Chelsea dari ajang Liga Champions. Menurutnya, Edinson Cavani dan kawan-kawan memiliki kapasitas menjuarai turnamen tersebut.

PSG bermain 2-2 dengan Chelsea pada leg kedua 16 besar Liga Champions, di Stamford Bridge, Rabu (11/3/2015). PSG lolos ke semifinal karena unggul agresivitas gol tandang setelah pada leg pertama di Paris bermain 1-1.

"Les Parisiens menunjukkan bahwa mereka adalah tim yang siap memenangi turnamen ini (Liga Champions). Mereka sudah diprogram untuk melakukan hal tersebut," ungkap Platini.

PSG bertanding dengan 10 pemain setelah Zlatan Ibrahimovic dikartu merah pada menit ke-32 seusai melanggar Oscar. Keputusan itu sempat mendapatkan kritik dari para pemain PSG, yang menilai tak ada jegal mematikan dari penyerang asal Swedia itu.

"Saya menyaksikan pertunjukkan yang bagus, pertandingan dan para pemain yang sangat bagus. Saya tidak terkejut PSG bisa mengalahkan Chelsea, meski bertanding 10 melawan 11 pemain," puji Platini.

"Mereka bermain tanpa beban. Hal tersebut cukup mengeksploitasi kekuatan mereka sehingga bisa memenangi pertandingan," tambah pria yang merupakan salah satu legenda tim nasional Perancis itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Pendekatan Como Dihiraukan Klub, Ali Jasim Luapkan Kekecewaan

Liga Italia
Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Jadwal Euro 2024 Malam ini: Belanda dan Inggris Akan Turun

Internasional
Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Hasil Jeka Saragih Vs Westin Wilson, Kekalahan Perdana Jeka di UFC

Sports
Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Spalletti: Italia Unggul Berkat Tim, Bukan Karena Satu Pemain

Internasional
Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Timnas Italia Cetak Sejarah, Jorginho dan Chiesa Senang Lewati Kejutan

Internasional
Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com