Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Link Live Streaming Sporting CP Vs Juventus, Kickoff 02.00 WIB

KOMPAS.com - Juventus menyambangi markas Sporting CP pada leg kedua perempat final Liga Europa 2022-2023, Jumat (21/4/2023) dini hari WIB. 

Pertandingan Sporting CP vs Juventus bakal berlangsung di Stadion Jose Alvalade dengan jadwal kickoff pukul 02.00 WIB. 

Link live streaming Sporting CP vs Juventus tersedia di bagian akhir artikel. 

Juventus datang dengan mengantongi keunggulan agregat 1-0 berkat gol tunggal Federico Gatti pada leg pertama perempat final Liga Europa 2022-2023. 

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, meminta agar anak-anak asuhannya tidak terlena dengan hasil dari leg pertama. 

"Kami harus memiliki pendekatan bahwa ini laga yang hanya berlangsung satu kali saja. Kami tidak dapat selalu berpikir mengenai hasil di leg pertama," ujar Allegri, dikutip dari situs Juventus. 

"Sporting adalah tim yang berhasil menyingkirkan Arsenal di Liga Europa. Ini akan menjadi pertandingan yang sulit, tetapi ini adalah hal yang normal ketika berjumpa dengan tim di level seperti ini," katanya menyambung.

"Tidak terpikirkan bagi kami untuk bertahan dan mempertahankan keunggulan 1-0 atas Sporting selama lebih dari 90 menit nanti," tuturnya menambahkan.

Juventus serius menjalani kiprah di Liga Europa karena kompetisi ini menyajikan jalan alternatif ke Liga Champions.

Ya, juara Liga Europa 2022-2023 memang berhak mendapatkan tiket partisipasi ke Liga Champions 2023-2024.

"Kami ada di Liga Europa, kompetisi yang penting bagi tim," tutur Allegri.

"Memenangi kompetisi ini memberikan akses pada tim untuk bermain di Liga Champions musim depan," katanya melanjutkan.

Pertandingan Sporting CP vs Juventus dapat disaksikan melalui tayangan live streaming mulai pukul 02.00 WIB dengan mengakses link berikut >>> LINK. 

https://bola.kompas.com/read/2023/04/21/00400098/link-live-streaming-sporting-cp-vs-juventus-kickoff-02.00-wib-

Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke