Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Irak Mundur, Timnas Putri Indonesia Hanya Lawan Singapura di Grup C

KOMPAS.com - Timnas putri Indonesia hanya akan bersaing dengan satu lawan di babak penyisihan grup Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022.

Kepastian itu didapatkan setelah timnas putri Irak memutuskan mundur dari Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022.

Dengan mundurnya Irak, praktis hanya tersisa dua peserta di Grup C Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022, yakni Indonesia dan Singapura.

Sebelumnya, Grup C berisi empat tim, yakni Indonesia, Singapura, Korea Utara, dan Irak.

Korea Utara sudah lebih dulu mengundurkan diri dari Kualifikasi Piala Asia Wanita 2022, kemudian disusul Irak yang mundur.

Kabar mundurnya Irak juga telah diterima oleh PSSI lewat surat resmi dari AFC (Konfederasi Sepak Bola Asia).

"PSSI sudah menerima surat resmi dari AFC tentang kualifikasi Piala Asia Wanita 2022 Grup C di Tajikistan, di mana salah satu peserta yakni Irak memutuskan untuk mengundurkan diri," kata Yunus Nusi, dilansir BolaSport.com dari laman resmi PSSI, Selasa (7/9/2021).

"Hal ini tidak mengubah hasil undian grup."

"Namun hanya oleh dua negara yang tetap berkomitmen untuk mengikuti kompetisi ini, yakni Indonesia dan Singapura," ujarnya.

Pada kualifikasi Piala Asia Wanita 2022, Indonesia akan bertanding melawan Singapura dalam dua laga.

Semua pertandingan dilangsungkan di tempat netral, yakni Tajikistan.

"Indonesia dan Singapura akan menyelesaikan pertandingan kualifikasi dengan format dua leg," ucap Yunus.

"Seperti sistem home away, tetapi di venue yang netral alias di Tajikistan."

"Semoga timnas putri Indonesia mampu mengalahkan (Singapur) dan lolos ke putaran final Piala Asia Wanita 2022 mendatang," tutur Yunus Nusi. (Arif Setiawan)

https://bola.kompas.com/read/2021/09/07/22300098/irak-mundur-timnas-putri-indonesia-hanya-lawan-singapura-di-grup-c

Terkini Lainnya

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke