Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Fakta Menarik Saat Man United Taklukkan West Ham

Gol tunggal kemenangan klub berjulukan The Red Devils tersebut dihasilkan melalui bunuh diri bek lawan, Craig Dawson, pada menit ke-53.

Alhasil, Man United kembali ke peringkat kedua klasemen sementara Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris. Pasukan Ole Gunnar Solskjaer mengumpulkan total 57 poin dari 29 laga yang sudah dilakoni.

Mereka tertinggal 14 poin dari rival sekota, Manchester City, yang nyaman di puncak. Di sisi lain, Man United mendapat ancaman dari Leicester City, yang hanya terpaut satu poin.

Ada hal menarik dari laga Man United vs West Ham United. Sepanjang 90 menit pertandingan tersebut, manajer Ole Gunnar Solskjaer tak melakukan pergantian pemain.

Selain itu, ada sejumlah fakta unik lain yang mengiringi kekalahan West Ham.

Berikut ini lima fakta menarik dalam laga Man United vs West Ham, yang dirangkum dari OptaJoe.

1. Man United ulangi kisah Februari 2012

Dalam kemenangan atas West Ham ini, Man United tak memanfaatkan kesempatan mengganti pemain. Solskjaer mempercayakan 11 pemain yang diturunkan sejak kick-off, tapmil selama 90 menit.

Itu artinya, Man United mengulangi kisah sembilan tahun lalu ketika melawan Liverpool di Old Trafford pada Februari 2012.

2. David Moyes tak pernah menang di Old Trafford

Hasil di Old Trafford ini menambah catatan kelam manajer West Ham United, David Moyes, kala tandang ke markas Manchester United.

Pasalnya, sang manajer yang juga pernah menukangi Man United pada periode Juli 2013 hingga April 2014 ini, tak pernah menang di Old Trafford. Dia menelan kekalahan dari 14 kunjungan ke sana.

3. West Ham selalu kalah ketika lebih dulu kebobolan dari Man United

Percaya atau tidak, West Ham tak pernah bisa bangkit ketika lebih dulu kebobolan saat melawan Manchester United.

OptaJoe mencatat, klub asal London tersebut sudah menelan 17 kekalahan di pentas Premeir League ketika Man United lebih dulu membobol gawang mereka. Sebuah statistik yang mencengangkan.

5. West Ham tak pernah menang dalam laga tandang versus Manchester United

Hasil dalam laga ini semakin memperburuk rekor West Ham saban tandang ke Old Trafford. Sebab, klub berjulukan The Hammers ini tak pernah menang dalam 12 lawatan terakhir ke markas Man United di pentas Premier League.

Dari total kunjungan tersebut, hasil terbaik yang diraih West Ham adalah tiga kali draw alias imbang. Sisanya, West Ham selalu pulang dengan kepala tertunduk lesu lantaran kalah.

https://bola.kompas.com/read/2021/03/15/07000058/5-fakta-menarik-saat-man-united-taklukkan-west-ham

Terkini Lainnya

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke