Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadon Sancho Dinilai Bisa Setara dengan Messi dan Ronaldo

Marco Reus secara terang-terangan mengungkapkan betapa pentingnya Jadon Sancho bagi Borussia Dortmund.

Jadon Sancho merupakan salah satu pemain yang mampu mengangkat performa Borussia Dortmund musim lalu.

Berdasarkan data Transfermarkt, Jadon Sancho mencatatkan 20 gol dan 20 assists dalam 44 pertandingan di semua kompetisi.

Magis Jadon Sancho berlanjut pada pekan perdana Bundesliga 2020-2021.

Assistnya ke Erling Braut Haaland yang berbuah gol turut membantu Borussia Dortmund meraih kemenangan 3-0 atas Borussia Moenchengladbach.

"Kami mendapat banyak poin karena gol dan assistnya. Jadi, dia pemain penting bagi kami," kata Marco Reus seperti dilansir dari laman Bundesliga.

Marco Reus mengatakan Jadon Sancho memiliki potensi untuk menyamai kemampuan Messi dan Ronaldo.

Namun, dia setuju bahwa Jadon Sancho masih perlu menambah jam terbang agar bisa disejajarkan dengan dua pesepak bola terbaik generasi ini seperti Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.

"Apakah dia akan menjadi sebesar dua pemain terbaik lainnya (Messi dan Ronaldo), kita akan lihat."

"Dia membutuhkan waktu dan pengalaman dan itu akan menjadi penting bagaimana dia mengelola situasi ketika segala sesuatunya tidak berjalan semestinya."

"Akan tetapi, dia memiliki kepercayaan diri dan kualitas," tutur Marco Reus.

Jadon Sancho dan Borussia Dortmund akan bersiap menjamu SC Freiburg pada pekan ketiga Bundesliga 2020-2021.

Borussia Dortmund bakal menjamu SC Freiburg di Signal Iduna Park, Sabtu (3/10/2020) pukul 20.30 WIB.

Borussia Dortmund saat ini masih menghuni peringkat ke-10 di klasemen Bundesliga dengan catatan tiga poin.

https://bola.kompas.com/read/2020/10/02/11000048/jadon-sancho-dinilai-bisa-setara-dengan-messi-dan-ronaldo-

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke