Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

RD Bicara soal Hasrat Jadi Petualang di Sepak Bola Indonesia

BOGOR, KOMPAS.com - Nama Rahmad Darmawan dapat dikatakan menjadi salah satu pelatih elit di kompetisi sepak bola Indonesia.

Rahmad Darmawan pun telah mengukir sejumlah prestasi bersama tim-tim yang pernah ditangani.

Persipura Jayapura, Persija Jakarta, Sriwijaya FC, Arema FC, Persebaya Surabaya, PS Tira Persikabo, Mitra Kukar, hingga T-Team FC adalah deretan tim yang pernah merasakan tangan dingin pelatih yang juga anggota TNI Angkatan Laut itu.

Bersama Persipura Jayapura, pelatih yang akrab disapa RD itu sukses merebut takhta tertinggi Liga Indonesia 2005.

Selanjutnya, bersama Sriwijaya FC, RD sukses meraih trofi Liga Indonesia 2007 dan hattrick menjuarai Piala Indonesia pada 2007, 2008, dan 2010.

Menangani sejumlah tim di Tanah Air, Rahmad Darmawan mengaku, dia memang menyimpan hasrat untuk berpetualang.

Pria asal Bandar Lampung itu ingin merasakan atmosfer sepak bola di seluruh pulau-pulau Indonesia.

“Saya punya cita-cita menjadi seorang petualang. Melatih tim-tim di seluruh Indonesia menjadi keinginan saya sejak dulu,” kata pelatih berusia 53 tahun itu.

Namun, Rahmad Darmawan menjelaskan, keinginannya itu tidak mutlak dan harus terlaksana dalam waktu dekat.

Pelatih yang kini menangani Madura United itu mengaku, hal tersebut merupakan obrolan guyonannya bersama keluarga.

“Tapi sekali lagi, itu guyonan bersama keluarga, soal saya jadi pelatih semua tim di seluruh pulau yang ada di Indonesia,” canda suami dari Dinda Eti Yuliawati.

Rahmad Darmawan menegaskan, tak ada patokan khusus saat harus melatih tim dari pulau tertentu.

Jika ada tim yang membutuhkan dan serius, dia mengaku siap untuk melatih tim tersebut.

“Bukan sebuah keharusan bagi saya, jika ada tim mana pun yang memanggil saya siap,” tutur RD.

https://bola.kompas.com/read/2020/05/03/11400028/rd-bicara-soal-hasrat-jadi-petualang-di-sepak-bola-indonesia

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Hasil Dortmund Vs PSG 1-0: Gol Fullkrug Bawa BVB Menang

Liga Champions
Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Parma Kembali ke Serie A Sementara Jay Idzes Cetak 2 Gol bagi Venezia

Liga Italia
Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Borneo FC Singgung Wasit, Alarm Bahaya Jelang Babak Championship Series

Liga Indonesia
Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Perbasi DKI Jakarta Terus Lakukan Perbaikan demi Prestasi

Sports
Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Bali United Harap Jadwal Pasti Championship Series untuk Lawan Persib

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke