Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Transfer Haaland Gagal, Man United Sudah Kantongi Nama Pengganti

KOMPAS.com - Manchester United sudah mengantongi nama pengganti Erling Haaland.

Pada musim dingin 2020 Januari silam, Erling Haaland santer diberitakan akan berlabuh ke Setan Merah - julukan Man United.

Penyerang berpaspor Norwegia itu dikabarkan segera bereuni dengan pelatih Man United, Ole Gunnar Solskjaer.

Haaland dan Solskjaer pernah bekerja sama dalam satu tim, Molde FK, pada medio 2017-2018.

Namun, transfer itu gagal karena Haaland lebih memilih Borussia Dortmund.

Pada detik-detik terakhir bursa transfer musim dingin, Man United pun mendatangkan Odion Ighalo dari Shanghai Shenhua.

Nah, pada bursa transfer selanjutnya, yakni musim panas 2020, Man United masih bertekad mencari striker baru guna memperbanyak opsi mereka di lini serang.

Hal ini karena masa peminjaman Ighalo akan berakhir pada Juni mendatang.

Melansir dari Manchester Evening News (MEN), Setan Merah sudah mengantongi satu nama incaran. Dia adalah penyerang KAA Gent, Jonathan David.

Jonathan David merupakan pemain berpaspor Kanada keturunan Amerika Serikat dan baru berusia 20 tahun.

Ia telah tampil dalam 27 pertandingan di Jupiler Pro League - kasta tertinggi Liga Belgia - dan menciptakan 18 gol bagi timnya KAA Gent.

Selain Jonathan David, Man United juga tengah mengincar Jadon Sancho dan Jack Grealish.

https://bola.kompas.com/read/2020/03/16/21000038/transfer-haaland-gagal-man-united-sudah-kantongi-nama-pengganti

Terkini Lainnya

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liverpool Vs Wolves: Tugas Terakhir Klopp, Selamat Tinggal yang Berat...

Liga Inggris
Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Arsenal Vs Everton: Saat Arteta Berharap Bantuan Moyes dan West Ham...

Liga Inggris
Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Man City Vs West Ham: Pasukan Guardiola Tiap Detik Harus Sempurna

Liga Inggris
Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Persib Vs Bali United: Teco Nyaman, Tak Lagi Main di Lapangan Latihan

Liga Indonesia
Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Como 1907 Proyek “1 Miliar Dollar”, Bos Hartono Tak Kejar Gengsi

Liga Italia
Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Kevin Sanjaya Pensiun, Kesedihan Besar Oma Gill, Minions Akan Dirindukan

Badminton
Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia Vs Irak: Kick Off Berubah, Permintaan dari Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Kronologi Hari Terakhir Allegri di Juventus: Pimpin Latihan Pagi, Sore Dipecat

Liga Italia
Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Ketum PSSI soal Elkan Baggott: Tak Mau Menghakimi, Yakin Nasionalisme Masih Ada

Timnas Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Como Promosi ke Serie A, Fabregas Tepati Janji Bawa Skuad Liburan

Liga Italia
Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Thailand Open 2024, Dua Wakil Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Man City Vs West Ham: Guardiola Minta Man City Bermain Seperti Lawan Tottenham

Liga Inggris
Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si 'Bodyguard' Zidane

Juventus Pecat Allegri, Angkat Paolo Montero Si "Bodyguard" Zidane

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Bali United di Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke