Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Fabio Capello Sebut AC Milan Tidak Punya Jati Diri

KOMPAS.com - Fabio Capello menyebut AC Milan tidak punya jati diri.

Komentar itu keluar seusai AC Milan dikalahkan Lazio pada giornata ke-11 Serie A - kasta teratas Liga Italia - musim 2019-2020.

Bertindak sebagai tuan rumah, AC Milan takluk 1-2 dari Lazio di Stadion San Siro, Milan, Minggu (3/11/2019) atau Senin diri hari WIB.

Ini adalah kali pertama AC Milan kalah dari Lazio di Stadion San Siro sejak 1989.

Sebagai mantan pelatih AC Milan, Fabio Capello pun mengaku khawatir dengan kondisi mantan timnya tersebut.

"AC Milan dalam masalah," ucap Capello, dilansir Football Italia.

"Para pemain tidak berada di level yang bagus, Anda bisa mengatakannya. Mereka bermain dengan ketakutan," kata mantan pelatih AC Milan pada kurun waktu 1991-1996 dan 1997-1998 itu.

Capello menambahkan, AC Milan seperti kehilangan jati diri sebagai klub besar Liga Italia.

"AC Milan tidak mempunyai jati diri dan tidak menampilkan sebagai mereka semestinya," tuturnya.

Ia lantas secara khusus mengkritik performa Lucas Paqueta dan Rafael Leao yang jauh di bawah ekspektasi.

"Paqueta memiliki kualitas, namun tidak menunjukkannya. Leao membuat saya gugup saat laga kontra Lazio. Dia harus terus bermain ketika AC Milan tidak menguasai bola," ujar eks pelatih Real Madrid dan Juventus itu.

"Saya tidak melihat pemimpin, kapten, tidak hanya seorang pemain yang mengenakan ban kapten, tetapi seorang pemain yang juga bisa menjadi tangan panjang pelatih," ucap Capello.

Sementara itu, kekalahan ini membuat AC Milan tertahan di peringkat ke-11 klasemen Serie A 2019-2020.

Rossoneri - julukan AC Milan - mengumpulkan 13 poin dari 11 laga yang sudah dijalani.

Adapun Lazio yang sukses menembus empat besar dengan koleksi 21 poin.

https://bola.kompas.com/read/2019/11/04/22400048/fabio-capello-sebut-ac-milan-tidak-punya-jati-diri

Terkini Lainnya

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Semifinal Piala Asia U23 2024, Prediksi Klok Tak Ada yang Mustahil untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke