Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadwal Piala Liga Inggris Malam Ini - Liverpool Vs Arsenal, Chelsea Vs Man United

KOMPAS.com - Bigmatch antara Liverpool vs Arsenal dan Chelsea vs Manchester United bakal tersaji dalam jadwal Piala Liga Inggris hari ini, Rabu (30/10/2019) atau Kamis dini hari WIB.

Bentrok Liverpool vs Arsenal dan Chelsea vs Man United adalah dua dari tiga pertandingan yang dijadwalkan pada hari kedua babak 16 besar Piala Liga Inggris, malam ini.

Satu pertandingan lain yang digelar hari ini adalah pertemuan Aston Villa vs Wolves.

Sebelumnya, lima pertandingan babak 16 besar Piala Liga Inggris sudah digelar kemarin, Selasa (29/10/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Sesuai jadwal Piala Liga Inggris, bigmatch Liverpool vs Arsenal akan berlangsung lebih dulu, yakni pada pukul 02.30 WIB.

Berselang 15 menit setelahnya akan digelar pertandingan Aston Villa vs Wolves.

Sementara itu, bigmatch kedua di Piala Liga Inggris hari ini, yakni Chelsea vs Man United, akan berlangsung pada pukul 03.05 WIB.

Melihat rekor pertarungan di Piala Liga Inggris, Man United berjalan agak terseok-seok.

Pasalnya, tim berjuluk Setah Merah harus melewati babak adu penalti kala melawan tim divisi tiga, Rochdale, pada laga terakhir mereka di Piala Liga Inggris.

Beruntung, Man United berhasil lolos ke babak 16 besar setelah mengalahkan Rochdale 5-3 lewat adu penalti setelah ditahan imbang 1-1.

Sementara itu, calon lawannya nanti, Chelsea, menang besar di babak sebelumnya.

Tim besutan Frank Lampard itu lolos dengan mulus setelah mengandaskan Grimsby Town dengan skor telak 7-1.

Perjalanan Arsenal dan Liverpool di Piala Liga Inggris musim ini juga cukup mulus.

Kedua tim itu tak mengalami kesulitan untuk lolos ke babak 16 besar Piala Liga Inggris musim ini.

Berikut jadwal dan link live streaming Piala Liga Inggris babak 16 besar, Rabu (30/10/2019) atau Kamis dini hari WIB:

Liverpool vs Arsenal (02.30 WIB) >>> disiarkan di Mola TV
Aston Villa vs Wolves (02.45 WIB)
Chelsea vs Manchester United (03.05 WIB) >>> disiarkan Mola TV

https://bola.kompas.com/read/2019/10/30/07264628/jadwal-piala-liga-inggris-malam-ini-liverpool-vs-arsenal-chelsea-vs-man-united

Terkini Lainnya

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke