Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

PSIM Vs Persis, Laskar Mataram Kalah di Kandang dan Gagal ke 8 Besar Liga 2

KOMPAS.com - PSIM Yogyakarta dipaksa tumbang oleh tamu mereka, Persis Solo, pada laga terakhir Liga 2 2019 wilayah timur.

Laga PSIM Yogyakarta vs Persis Solo digelar di Stadion Mandala Krida, Yogyakarta, Senin (21/10/2019) sore WIB.

Duel PSIM vs Persis tersebut berakhir dengan kedudukan 2-3 untuk kemenangan tim tamu.

Dua gol Laskar Mataram - julukan PSIM - diborong oleh Cristian Gonzales pada menit ke-38 dan 63.

Adapun tiga gol Persis dicetak Hapidin (25'), Slamet Budiyono (58'), dan Nanang Asripin (62').

Selain kalah di kandang, PSIM juga dipastikan tak bisa lolos ke 8 besar Liga 2 2019.

Hal ini dikarenakan pada laga lain, Martapura FC berhasil mencuri poin penuh kala bertandang ke markas PSBS Biak.

Bertanding di Stadion Cendrawasih, laga PSBS Biak vs Martapura FC berakhir dengan skor 0-1 untuk kemenangan tim tamu.

Gol semata wayang Martapura FC dilesakkan Amin Rais Ohorella (89').

Sementara itu, di wilayah barat, PSMS Medan memastikan tiket ke 8 besar seusai menang atas Aceh Babel United FC.

Berlaga di Stadion Teladan Medan, laga PSMS vs Aceh Babel United berakhir dengan skor 4-1.

Hasil Liga 2 2019, Senin (21/10/2019):

Wilayah Barat

PSCS Cilacap 4-0 PSGC Ciamis (Syaiful Bahri 25'-penalti, 40', 77', Gustur Cahyo Putro 80')
Cilegon United 2-0 Perserang (Teja Ridwan 56', Ade Ivan 81')
PSMS Medan 4-1 Aceh Babel United FC (Ilham Fathoni 17'-penalti, 88', Eki Fauji 58', 70', Mohammad Kanu 83')

Wilayah Timur

Madura FC 3-1 Persatu Tuban (Mei Handoko 2', Hermawan 71', Muh Abdullah 78', Mamadou Lamarana 10')
PSBS Biak 0-1 Martapura FC (Amin Rais 89')
Mitra Kukar 1-2 Persiba Balikpapan (Muhammad Rafly 77'-penalti, Aji Kusuma 42')
Bogor FC Sulut 3-0 Persewar Waropen (Herrie In Samsusin 1', Yudi Khoerudin 74', I Nyoman Adi 90')
PSIM Yogyakarta 2-3 Persis Solo (Cristian Gonzales 38', 63', Hapidin 25', Slamet Budiyono 58', Nanang Asripin 62')

Tim-tim yang lolos ke 8 besar Liga 1 2019:

Wilayah Barat

1. Persiraja Banda Aceh
2. Persita Tangerang
3. Sriwijaya FC
4. PSMS Medan

Wilayah Timur

1. Persik Kediri
2. Persewar Waropen
3. Martapura FC
4. Mitra Kukar FC

https://bola.kompas.com/read/2019/10/21/19120788/psim-vs-persis-laskar-mataram-kalah-di-kandang-dan-gagal-ke-8-besar-liga-2

Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke