Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

PSG Bersedia Lepas Neymar dengan Banderol Rp 200 Juta Euro

KOMPAS.com - Paris Saint-Germain sepertinya sudah menyerah untuk mempertahankan penyerang mereka, Neymar.

Dilansir Sport English, klub berjulukan Les Parisiens itu dikabarkan bersedia melepas Neymar dengan banderol sebesar 200 juta euro (sekitar Rp 3,02 triliun) pada musim panas ini.

Pemilik PSG, Nasser Al-Khelaifi, mempunyai alasan tersendiri membanderol Neymar dengan harga tinggi.

Taipan asal Uni Emirat Arab itu ingin klubnya tidak rugi terlalu banyak.

Hal ini dikarenakan saat mendatangkan Neymar pada musim panas 2017, PSG mengeluarkan dana sebesar 222 juta euro (sekitar Rp 3,35 triliun).

Dihimpun dari sumber yang berbeda, L'Equipe menulis bahwa Real Madrid berada di posisi terdepan untuk mendapatkan tanda tangan Neymar.

Di sisi lain, Madrid sempat berupaya keras menggaet gelandang Manchester United, Paul Pogba.

Rencana untuk menggaet Pogba disebut juga menjadi janji yang dilontarkan presiden klub, Florentino Perez, kepada pelatih Zinedine Zidane.

Namun, sampai jendela transfer Liga Inggris ditutup pada Kamis (8/8/2019), kesepakatan antara Man United dan Madrid tak kunjung tercapai.

Dengan demikian, rencana mendatangkan Pogba hampir mustahil dilakukan, setidaknya pada bursa tranfer musim panas ini.

Demi memenuhi janji kepada Zidane, Perez memgalihkan target ke pemain bintang lainnya, yakni Neymar.

Satu hal yang menguntungkan Madrid adalah bahwa prioritas Neymar bukanlah bergabung kembali dengan Barcelona, melainkan meninggalkan PSG.

Adapun jendela transfer di Spanyol, Perancis, dan Jerman baru akan ditutup 31 Agustus mendatang.

https://bola.kompas.com/read/2019/08/11/21063108/psg-bersedia-lepas-neymar-dengan-banderol-rp-200-juta-euro

Terkini Lainnya

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Bagnaia Hattrick Menang di Jerez, Marquez Kedua

Motogp
Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Prediksi Susunan Pemain Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan, Tanpa Struick

Timnas Indonesia
Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Hasil Inter Vs Torino: Diwarnai Kartu Merah, Calhanoglu Bawa Nerazzurri Menang

Liga Italia
Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Pemain Uzbekistan: Indonesia Tim Kuat, Jalan Laga Akan Ketat

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke