Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Piala Sudirman 2019, Fokus Jadi Kunci Permainan Marcus/Kevin

KOMPAS.com - Indonesia berhasil mendapatkan angka pertama dalam laga perempat final Piala Sudirman 2019.

Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo menyumbang poin bagi Indonesia atas Taiwan setelah mengalahkan Lee yang/Wang Chi-Lin dengan skor 21-17, dan 21-17 pada pertandingan yang berlansung di Nanning, China, Jumat (24/5/2019).

Sempat tertinggal 6-9 di gim kedua, Marcus/Kevin kembali mengambil alih permainan dengan banyak mengatur serangan.

Marcus/Kevin balik unggul jauh 17-12. Kondisi bola yang berat memang membuat pemain tidak dapat leluasa melancarkan serangan. Terlebih lagi, pertahanan Lee/Wang cukup rapat.

"Hari ini kami bermain baik, kami menghadapi lawan yang cukup berat, mereka punya pertahanan yang kuat," kata Kevin seusai pertandingan.

"Kami sudah belajar dari pertandingan sebelumnya, kami lebih sabar, tetap fokus, tidak mau buru-buru mematikan lawan," ujar Kevin menambahkan.

"Tentunya senang dan bangga menyumbang poin pertama untuk Indonesia, poin pertama itu penting karena pembuka. Kami ditargetkan untuk menang dan menyumbang poin. Kami ingin tim Indonesia maju terus," ujar Marcus.

https://bola.kompas.com/read/2019/05/24/12150068/piala-sudirman-2019-fokus-jadi-kunci-permainan-marcus-kevin

Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke