Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Persija Siap Turunkan 3 Pemain Asing Saat Lawan PS Tira

KOMPAS.com - Persija Jakarta siap berlaga pada leg pertama babak 16 besar Piala Indonesia dengan berjumpa PS Tira Persikabo di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, Minggu (17/2/2019).

Pelatih Persija, Ivan Kolev menyatakan semua pemain siap tempur, termasuk tiga pemain asing mereka, yakni Bruno Matos, Jakhongir Abdumuminov, dan Vinicius Lopes. Kolev siap memaksimalkan ketiga pemain ini mengingat waktu persiapan yang cukup mepet.

“Kami baru saja menjalani dua laga tandang lawan tim Singapura dan Australia dan kami baru pulang kemarin dan langsung melawan Tira Persikabo. Maka dari itu kami tentu saja akan memaksimalkan pemain yang kita miliki saat ini,” ujar Kolev.

Sementara itu pelatih fisik Sansan Susanpur menilai perkembangan fisik tiga pemain asing Persija sangat bagus dan terjaga meski tidak mengikuti beberapa pertandingan yang dijalani oleh Persija. Bahkan mantan pelatih fisik tim nasional Indonesia U-16 ketiganya siap untuk dimainkan.

“Perkembangan fisik dalam observasi saya lumayan bagus artinya saya belum bisa menolak ukur terlalu jauh karena baru satu kali latihan tapi sejauh ini bagus. Tapi saya yakin kita dalam beberapa hari kedepan untuk bermain di Piala Indonesia mereka sangat siap,” tutur Sansan.

” Ya kita berusaha di dalam latihan untuk persamaan kondisi otomatis kita lihat di fisikal conditioning nya di intensitas tinggi juga berusaha semaksimal mungkin. Mengingat pastinya ada perbedaan fisik yang bermain dan yang tidak,” ujarnya. 

https://bola.kompas.com/read/2019/02/14/22450018/persija-siap-turunkan-3-pemain-asing-saat-lawan-ps-tira

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Indonesia Vs Uzbekistan, Tekad Witan dan Pelajaran Piala AFF 2022

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke