Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cetak Gol Perdana, Beckham Nugraha Ingin Jadi Legenda Persib

Gol Beckham pada menit ke-80 mewarnai pesta tujuh gol Persib ke gawang Persiwa Wamena pada laga leg kedua babak 32 besar Piala Indonesia di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Senin (11/2/2019).

Pemain berusia 17 tahun itu masuk pada menit ke-60 untuk menggantikan Abdul Azis. Dia pun mendedikasikan gol perdananya untuk kedua orangtuanya dan pelatih Persib, Miljan Radovic.

Pemain jebolan Diklat Persib itu pun berharap bisa menjadi tumpuan dan legenda Persib di masa depan.

"Gol ini saya persembahkan untuk kedua orangtua dan keluarga, Pak Umuh, dan bobotoh. Semoga saya bisa menjadi legenda Persib," kata Beckham seusai laga.

"Saya juga berterima kasih untuk coach yang sudah memercayai saya. Terima kasih atas dukungan yang luar biasa untuk saya," katanya.

Sementara itu, pelatih Persib, Miljan Radovic, menilai bahwa Beckham merupakan salah satu aset berharga yang dimiliki Persib. Namun, dia tetap menegaskan bahwa Beckham masih perlu waktu untuk belajar dan meningkatkan kemampuan.

"Dia bertalenta, tetapi perlu belajar lagi. Saya tau dia dari Diklat. Saya kira dia tahu apa yang harus dia lakukan," katanya. 

https://bola.kompas.com/read/2019/02/11/18500088/cetak-gol-perdana-beckham-nugraha-ingin-jadi-legenda-persib

Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Jadwal Lengkap Semifinal Piala Asia U23 2024, Indonesia Vs Uzbekistan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke