Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Man City Jadi Favorit Juara, tapi Liverpool Miliki Peluang Lebih Besar

MANCHESTER, KOMPAS.com - Mantan pemain Liverpool, Jamie Carragher, menilai Manchester City bisa saja menjadi kandidat favorit juara Liga Inggris, tetapi The Reds memiliki kesempatan lebih besar.

Hal itu diungkapkan oleh Jamie Carragher setelah Manchester City berhasil menang atas Liverpool pada pekan ke-21 Liga Inggris.

"Kami sudah mengatakan sejak awal bahwa City adalah tim yang hebat di Liga Inggris, jadi dengan jarak hanya emoat poin, itu bisa saja 50-50 atau mungkin City sedikit lebih favorit daripada yang lain," kata Jamie Carragher dilansir dari Independent.

Namun, Jamie Carragher menilai Liverpool masih memiliki kesempatan besar. Terlebih, Manchester City masih banyak kompetisi yang harus diikuti.

"Saat ini, Manchester City masih berada di kompetisi Piala Liga Inggris dan Piala FA. Jika Liverpool bisa konsentrasi saja di Liga itu bisa jadi keunggualn tersendiri," ujarnya.

Pada pertandingan selanjutnya, Manchester City masih akan berlaga di Piala FA melawan Rotherham. Setelah itu, The Citizens akan melakoni laga Piala Liga Inggris melawan Burton Albion pada babak semifinal leg pertama.

Sementara itu, Liverpool hanya akan memainkan laga Piala FA melawan Wolverhampton Wanderers.

Kini, Manchester City berada di peringkat kedua dengan koleksi 50 poin, sedangkan Liverpool berada di peringkat pertama klasemen Liga Inggris dengan raihan 54 poin.

https://bola.kompas.com/read/2019/01/04/21220098/man-city-jadi-favorit-juara-tapi-liverpool-miliki-peluang-lebih-besar

Terkini Lainnya

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Siaran Langsung dan Live Streaming Piala Uber 2024 Pukul 08.30

Badminton
Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Vinicius Jr Menggila Kontra Bayern, Menanti Malam Magis di Bernabeu

Liga Champions
Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia Berikut di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke