Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bek AC Milan Tak Sadarkan Diri di Lapangan, Semua Pemain Ketakutan

SEVILLA, KOMPAS.com - Bek AC Milan Mateo Musacchio sempat tak sadarkan diri di lapangan saat timnya berlaga di Liga Europa melawan Real Betis di Stadion Benito Villamarin, Sevilla, Kamis (8/11/2018) atau Jumat (9/11/2018) dini hari WIB.

Situasi itu membuat semua pemain dari kedua tim sempat ketakutan. Musacchio tak sadarkan diri setelah bertabrakan dengan rekan setimnya, Franck Kessie.

"Kami semua merasa takut. Musacchio adalah pemain penting. Sangat menyakitkan melihat dia mengalami hal seperti itu, apalagi sudah banyak pemain kami yang cedera," ujar salah satu pemain Milan, Ricardo Rodriguez.

"Musacchio sosok yang kuat. Dia akan pulih dengan cepat," tutur Rodriguez.

Musacchio tercatat merupakan sosok vital di jantung pertahanan Milan.

Pelatih I Rossoneri, Gennaro Gattuso, memberikan kepercayaan kepada Musacchio untuk tampil 90 menit dalam 10 pertandingan Liga Italia musim 2018-2019. (Septian Tambunan)

https://bola.kompas.com/read/2018/11/09/10135648/bek-ac-milan-tak-sadarkan-diri-di-lapangan-semua-pemain-ketakutan

Terkini Lainnya

Dua Momen Bersejarah VAR di Liga 1

Dua Momen Bersejarah VAR di Liga 1

Liga Indonesia
Hasil Bali United VS Persib Bandung: Gol Jefferson Dibalas David, Laga Imbang 1-1

Hasil Bali United VS Persib Bandung: Gol Jefferson Dibalas David, Laga Imbang 1-1

Liga Indonesia
Raphael Varane Tinggalkan Man United

Raphael Varane Tinggalkan Man United

Liga Inggris
Budi Sudarsono Yakin Skuad Garuda Kalahkan Irak dan Filipina

Budi Sudarsono Yakin Skuad Garuda Kalahkan Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Thom Haye: SC Heerenveen Akan Selalu Spesial

Thom Haye: SC Heerenveen Akan Selalu Spesial

Timnas Indonesia
Championship Series Liga 1 2023, Rekor Tandang Persib Apik, Bali United Tak Gentar

Championship Series Liga 1 2023, Rekor Tandang Persib Apik, Bali United Tak Gentar

Liga Indonesia
Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Liga Indonesia
Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Liga Spanyol
Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Liga Spanyol
Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Liga Inggris
Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Liga Italia
STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

Liga Indonesia
Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke