Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Musim Depan, Vieira Latih Balotelli dkk

Vieira sudah resmi meninggalkan klub New York City FC. Melalui situs resmi, klub tersebut memberikan konfirmasi Vieira telah meninggalkan klub saudara jauh Manchester City ini. Musim depan, Vieira akan melatih Nice.

Ini menjadi perjalanan selama 23 tahun lamanya hingga Vieira kembali menjadi bagian dari klub Liga Perancis. Terakhir, Vieira membela klub profesional pertamanya, Cannes, pada tahun 1994 hingga 1995, sebelum pindah ke AC Milan.

Meninggalkan NYC FC, Vieira pun mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat, mulai dari pemain, staf, hingga para suporter.

"Saya ingin berterima kasih pada City Football Group dan New York City FC atas kesempatannya untuk bisa melatih sebuah tim hebat. Meninggalkan New York jelas merupakan keputusan yang sangat sulit buat saya dan keluarga," kata Vieira dikutip BolaSport.com dari situs resmi NYCFC.

"Namun inilah saatnya dan saya bangga begitu dipercaya oleh City Football Group, dimulai sebagai pemain, pelatih tim junior, dan diberi kesempatan melatih tim senior," kata legenda Arsenal ini menambahkan.

Bersama New York City FC semenjak 2016, Vieira mencatatkan statistik 40 kali menang, 22 kali imbang dan menelan 28 kekalahan. Kini, Vieira harus mempersiapkan diri melatih sejumlah pemain bintang di Eropa milik Nice.

Nama penyerang berkebangsaan Italia, Mario Balotelli, atau gelandang muda, Jean Michael Seri, termasuk bagian dari proyek pengembangan Nice.

Sebelum menuju Nice, Vieira sempat menjadi kandidat kuat menggantikan Arsene Wenger di Arsenal. Namun, manajemen Arsenal lebih memilih Unai Emery untuk menukangi The Gunners pada musim depan. (Aditya Fahmi Nurwahid)

https://bola.kompas.com/read/2018/06/11/13323778/musim-depan-vieira-latih-balotelli-dkk

Terkini Lainnya

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke