Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kalah dari Bali United, Pelatih Persipura Minta Maaf

GIANYAR, KOMPAS.com - Pelatih Persipura Jayapura, Peter Butler, meminta maaf menyusul kekalahan anak-anak asuhnya di kandang Bali United pada lanjutan Liga I di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pada Sabtu (9/6/2018).

Persipura Jayapura kalah 0-2 dari Bali United. Dua gol kemenangan tuan rumah dicetak oleh Fadhil Sausu (menit ke-28) dan Stefano Lilipaly (86'). 

"Saya mohon maaf kepada seluruh warga Papua," kata Butler.

Walau kecewa dengan hasil akhir, Butler tidal ingin sepenuhnya menyalahkan pemain. Dia mengakui Persipura bermain bagus di kandang, tetapi kesulitan saat bermain di luar kandang. 

"Kendala ini akan dievaluasi selama liburan," kata Butler.

Sementara itu, pemain pilar Persipura Imanuel Wanggai, mengakui permainan timnya tidak maksimal seperti biasa. Hal ini tentu menjadi tanggung jawab seluruh tim.

"Hasil malam ini jadi tanggung jawab semua. Kami berbenah ke depan untuk pertandingan berikut,"  kata Wanggai. 

Hasil ini tidak mengubah posisi Persipura Jayapura di klasemen. Tim berjulukan Mutiara Hitam ini tertahan di peringkat empat dengan raihan 19 poin

Bali United berhasil mengakhiri tren buruk tanpa kemenangan dalam tiga laga terakhir. Bali United berhasil keluar dari zona degradasi dan naik ke peringkat ke-9 dengan koleksi 17 poin.



https://bola.kompas.com/read/2018/06/10/08403998/kalah-dari-bali-united-pelatih-persipura-minta-maaf

Terkini Lainnya

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke