Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Seperti Keajaiban, Cazorla Kembali Berlatih

LONDON, KOMPAS.com - Gelandang Arsenal, Santi Cazorla, seperti mendapatkan keajaiban. Dia kembali terlihat berlatih di Stadion Emirates jelang laga semifinal Liga Europa.

Dilansir BolaSport.com dari Telegraph, Cazorla terlihat menjalani latihan bersama pelatihnya, Shad Forsythe jelang laga semifinal leg pertama antara Arsenal vs Atletico Madrid, Kamis (26/4/2018) atau Jumat dini hari WIB.

Pada penanganan cedera yang dideritanya, Cazorla melewati 10 kali operasi.

Namun, banyaknya tindak yang diperlukan saat bedah pada operasi-operasi sebelumnya justru membuat cederanya semakin parah karena terjadi kerusakan kulit lantaran dia mengonsumsi obat untuk mengurangi peradangan.

Meski begitu, dia tak menyerah dan tetap menjalani pengobatan cedera.

"Ada momen saat saya berpikir untuk melempar handuk. Kala itu saya menganggap tidak lagi layak melanjutkan karier," kata Cazorla pada Januari 2018.

"Jika segala sesuatunya berjalan baik, mungkin tahun depan saya bisa kembali bermain di level top," ucapnya.

Kondisi fit Cazorla memang sudah ditunggu sang manajer, Arsene Wenger, yang menyebut kondisi Cazorla menjadi kunci untuk Arsenal menawarinya kontrak baru.

Kontrak Cazorla akan berakhir musim ini dan Wenger berencana melihat perkembangan cederanya, sebelum memutuskan masa depan pemain asal Spanyol tersebut.

"Kami sangat merindukannya," ujar Wenger.

"Saya tak pernah berbicara soal ini selama beberapa kali, karena dia bukan topik untuk hari ini, namun kami merindukan dia berlaga. Dia pemain sepak bola yang spesial dan sangat menyedihkan apa yang menimpanya dan bagi Arsenal," kata Wenger.

"Kabar terakhir yang saya dengar dia melakukan pemulihan dengan baik jadi saya harap dia bisa kembali sebelum musim berakhir dan kami bisa memeriksa kondisinya." (Bagas Reza Murti)

https://bola.kompas.com/read/2018/04/27/10560078/seperti-keajaiban-cazorla-kembali-berlatih

Terkini Lainnya

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke