Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sebenarnya, Ibra Mau Bergabung dengan LA Galaxy Sebelum ke Man United

LOS ANGELES, KOMPAS.com - Pemain baru LA Galaxy, Zlatan Ibrahimovic, mengungkapkan bahwa sebenarnya ia ingin bergabung dengan tim asal Los Angeles tersebut sebelum bergabung dengan Manchester United dua tahun lalu.

Ibrahimovic bergabung dengan LA Galaxy minggu lalu setelah kontraknya bersama Man United habis.

"Perpindahan ini seharusnya terjadi sebelum Manchester United. Kepala saya di sini. Saya ingin datang ke sini," kata Ibrahimovic ketika konferensi pers pertamanya di LA Galaxy seperti yang dilansir BBC Sport.

Penyerang berumur 36 tahun itu pindah ke Man United dengan free transfer setelah empat musim di Paris Saint-Germain, tim Liga Perancis. Sebelumnya, dia juga bermain di Barcelona, Juventus, AC Milan, dan Inter Milan.

Ketika masih berseragam Man United, Ibrahimovic membuat 46 kali penampilan dan mencetak 28 gol pada musim pertama. Setan Merah melepasnya pada Juni 2017 setelah mengalami cedera lutut.

Kemudian, dia bergabung lagi dengan Man United pada bulan Agustus. Pada musim ini, Ibrahimovic hanya bermain tujuh kali dan hanya mencetak 1 gol.

"Semua berjalan seperti yang tidak seharusnya berjalan, tapi takdir mengatakan bahwa saya akan ke sini. Los Angeles memanggil dan saya menjawabnya," ungkap penyerang yang berasal dari Swedia itu.

Ketika ditanya akankah ia kembali ke timnas Swedia dari pensiunnya untuk Piala Dunia 2018, Ibra mengatakan jika ia mau, ia di sana.

Ibra juga mengatakan bahwa dia sudah fit dan siap untuk melakukan debut pada Liga Amerika (MLS) melawan Los Angeles FC, Sabtu (31/3/2018) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

https://bola.kompas.com/read/2018/03/31/09040038/sebenarnya-ibra-mau-bergabung-dengan-la-galaxy-sebelum-ke-man-united

Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Hasil Piala Uber 2024: Ester Pastikan Indonesia Bekuk Hong Kong

Badminton
Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Kebahagiaan Gelandang Persib Dedi Kusnandar Menyaksikan Timnas U23

Timnas Indonesia
Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Kurniawan Dwi Yulianto Menikmati Perkembangan Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Pengamat Australia Sorot Kemenangan Impresif Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Pengamat Tanah Air Bedah Kans Timnas U23 Indonesia di Semifinal

Timnas Indonesia
Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Uber Cup 2024, Indonesia Vs Hong Kong Tanpa Apriyani/Fadia

Badminton
Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Alasan Staf STY Pilih Nyanyi Indonesia Raya Saat Lawan Korea Selatan

Timnas Indonesia
Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke