Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Luapan Kekecewaan Koeman Saat Everton Gagal Menang di Liga Europa

Everton berhasil mencetak dua gol melalui Wayne Rooney (menit ke-21) dan Nikola Vlasic (66').

Dua gol tersebut sempat membuat Everton membalikkan keadaan setelah tertinggal terlebih dahulu dari Apollon melalui gol Adrian Sardinero (12') sebelum disamakan oleh tandukan Hector Yuste (88').

Di sepanjang laga, Everton yang lebih banyak mengendalikan laga dengan 58 persen penguasaan bola memiliki banyak sekali peluang mencetak gol.

Total, ada 19 tembakan yang delapan di antaranya mengarah tepat ke gawang Apollon.

Namun, selain disebabkan oleh penyelesaian akhir yang tidak maksimal, peluang-peluang tersebut sirna akibat kegemilangan kiper Apollon, Brune Vale.

Manajer berusia 54 tahun itu yakin Everton seharusnya bisa meraih kemenangan dengan begitu banyak peluang yang tercipta.

"Hasil ini sangat mengecewakan. Kami memulai laga dengan buruk, tanpa kepercayaan diri, dan banyak melakukan kesalahan. Padahal, kami memiliki reaksi yang bagus setelah tertinggal," ucap Koeman seperti dikutip BolaSport.com dari BT Sport.

"Kami memiliki peluang besar untuk mencetak gol ketiga, bahkan ketika keadaan 2-2 kami memiliki kesempatan yang luar biasa. Tantangan yang kami hadapi adalah bagaimana membuat tim bisa tampil penuh kepercayaan diri," tuturnya.

Hasil ini membuat Everton berada di dasar klasemen Grup E dengan satu poin.

Klub beralias The Toffees itu tertinggal tiga dari Atalanta yang berada di puncak klasemen setelah pada saat yang bersamaan juga bermain imbang 1-1 dengan Olympique Lyonnais. (Verdi Hendrawan)

https://bola.kompas.com/read/2017/09/29/07220098/luapan-kekecewaan-koeman-saat-everton-gagal-menang-di-liga-europa

Terkini Lainnya

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Hasil Thailand Open 2024: Langkah Gregoria Terhenti Usai Berjuang Tiga Gim

Badminton
Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Pemain 14 Tahun Pecahkan Rekor Sergio Aguero di Liga Argentina

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke