Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Timnas U-19 Imbang dengan PSS Sleman, Indra Bicara soal Kualitas Skuad

Seusai laga, Indra Sjafri mengaku gembira karena kualitas pemain utama dan kedua tidak berbeda.

Menurut dia, laga antara timnas U-19 melawan PSS Sleman berjalan sangat menarik. Selain itu, dalam laga, dia bisa menjajal kemampuan para pemain pengganti.

"Kami punya kesempatan untuk mencoba pemain level dua untuk bermain. Kami gembira melihat mereka tidak ada bedanya, sekarang tinggal menentukan 28 pemain menjadi 23 pemain untuk ke Myanmar," kata pelatih timnas U-19, Indra Sjafri, dalam jumpa pers seusai laga, Sabtu (12/8/2017).

Selain itu, Indra Sjafri mengungkapkan alasan memilih PSS Sleman sebagai lawan uji coba. Menurut dia, hal itu sebagai persiapan untuk menghadapi tekanan tuan rumah.

Pada Piala AFF, Indonesia satu grup dengan tuan rumah Myanmar. Tentunya, Myanmar akan mendapat dukungan penuh dari suporternya.

"Pertama, saya mengucapkan terima kasih kepada PSS Sleman dalam kondisi kompetisi bisa membantu kami untuk beruji coba," ujar Indra.

"Bagi kami, uji coba ini ada manfaat psikis dan teknis. Kami satu grup dengan Myanmar dan tentu akan didukung oleh masyarakatnya dan akan ramai, aura itu ada di sini (PSS Sleman)," katanya.

Indra Sjafri mengatakan, pada tanggal Sabtu (2/9/2017), timnas U-19 akan berangkat ke Myanmar untuk berlaga di Piala AFF.

Indra meminta kepada masyarakat Sleman untuk turut mendoakan agar timnas U-19 bisa memberikan gelar Piala AFF U-19.

"Kami dalam kesempatan ini juga meminta masyarakat Sleman mendoakan timnas U-19 agar bisa memberikan kebanggaan bagi bangsa dan negara lagi," katanya. 

https://bola.kompas.com/read/2017/08/13/08150078/timnas-u-19-imbang-dengan-pss-sleman-indra-bicara-soal-kualitas-skuad

Terkini Lainnya

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

RCTI Premium Sports, Diikuti Persija-PSIS dan 2 Klub Malaysia

Sports
Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Dampak Penyiraman Air Keras kepada Pemain Timnas Malaysia Faisal Halim

Internasional
Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Madrid Vs Bayern, Alasan Los Blancos Tunda Pesta Juara Liga Spanyol

Liga Champions
Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Suara Prihatin soal Insiden Air Keras terhadap Striker Malaysia Faisal Halim

Internasional
Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Jadwal Timnas Indonesia Vs Korea Selatan di Piala Asia U17 Putri 2024

Timnas Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke