Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal Total Nilai Transfer, Higuain Kalah dari Di Maria dan Ibrahimovic

Kompas.com - 27/07/2016, 09:36 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Kepindahan dari Napoli ke Juventus telah mendongkrak posisi Gonzalo Higuain di daftar rekor transfer dunia.

Menurut Transfermarkt, Juventus harus menggelontorkan 90 juta euro (sekitar Rp 1,29 triliun) untuk striker asal Argentina itu. Jumlah tersebut mendongkrak nilai transfer Higuain secara akumulatif.

Sebelumnya, dia sempat menjalani transfer dengan nilai 12 juta euro pada Januari 2007 dan 30 juta euro pada musim panas 2013. Artinya, total 144 juta euro dihabiskan tiga klub untuk Higuain.

Untuk kategori pemain nomad termahal, Higuain cuma kalah dari Angel Di Maria dan Zlatan Ibrahimovic. Di Maria menembus 179 juta euro, sedangkan Ibrahimovic 169,1 juta euro.

Posisi serupa ditempati Higuain dalam tabel transfer termahal di dunia. Berdasar Transfermarkt, dia cuma kalah dari dua pemain yang pernah memecahkan rekor dunia, Gareth Bale dan Cristiano Ronaldo.

Berikut ini adalah daftar pemain termahal mengacu akumulasi nilai transfer:

1. Angel Di Maria: 179 juta euro
2. Zlatan Ibrahimovic: 169,1 juta euro
3. Gonzalo Higuain: 144 juta euro
4. Hulk: 129,8 juta euro
5. James Rodriguez: 127,63 juta euro

Berikut ini adalah daftar transfer termahal dunia:

1. Gareth Bale (Real Madrid, 2013): 101 juta euro
2. Cristiano Ronaldo (Real Madrid, 2009): 94 juta euro
3. Gonzalo Higuain (Juventus, 2016): 90 juta euro
4. Neymar (Barcelona, 2013): 88,2 juta euro
5. Luis Suarez (Barcelona, 2014): 81,72 juta euro

Kompas TV Resmi, Juventus Boyong Gonzalo Higuain

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com